Traffic Update

Simpang Ciawi Arah Sukabumi Macet

aktifitas warga yang berbelanja ke Pasar Ciawi juga menambah kemacetan

Penulis: Ardhi Sanjaya | Editor: Soewidia Henaldi
TribunnewsBogor.com/Ardhi Sanjaya
Kondisi arus lalu lintas di simpang Ciawi, Senin (7/3/2016) siang dalam kondisi padat. 

Laporan Wartawan TribunnewsBogor.com, Ardhi Sanjaya

TRIBUNNEWSBOGOR.COM, CIAWI - Arus lalu lintas di sekitar simpang empat Ciawi, Kabupaten Bogor siang ini dalam kondisi macet.

Pantauan TribunnewsBogor.com , Senin (7/3/2016) siang sekitar pukul 11.30, kendaraan dari arah tol Jagorawi yang menuju ke Sukabumi mengalami kemacetan.

Kemacetan disebabkan tingginya volume kendaraan.

Selain itu, aktifitas warga yang berbelanja ke Pasar Ciawi juga menambah kemacetan.

Kemacetan diperparah dengan banyaknya angkutan umum yang ngetem di seberang Pasar Ciawi.(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved