Jarang Lihat Fitri Tropica di TV? Setahun Ini, Rupanya Ia Berjuang Sembuh dari Penyakit Kronis

Penyakit tersebut membuatnya harus menjalani pengobatan yang cukup panjang yakni harus mengonsumsi obat selama satu tahun penuh.

Editor: Yuyun Hikmatul Uyun
Kolase Foto TribunBogor
Fitri Tropica 

Baca: Sindir Politikus, Sudjiwo Tedjo Tanggapi Makjleb: Kalian Sebenarnya TKA, Bakat Dagang Masuk Partai

Sebenarnya apa ya yang menyebabkan penyakit TBC ini?

Dilansir dari Mayo Clinic, tubuh kita sangat mungkin menyimpan bakteri penyebab TBC.

Namun, sistem kekebalan tubuh yang baik membuat kita tak terserang TBC. 

Pada saat tertentu, bakteri ini bisa berubah menjadi aktif atau kita mungkin saja mendapatkan bakteri tersbeut dari orang lain.

Kadang kali kita juga tidak menyadari bahwa terpapar TBC.

Baca: Maternity Shoot Moa Aeim dan Lee Jeong Hoon Terinspirasi dari Dukun Beranak, Ini Foto-Foto Kecenya!

Hal itu pulang dialami Fitrop sebab ia sendiri tak mengetahui darimana datangnya bakteri tersebut masuk ke dalam tubuhnya.

Salah satu gejala yang ia rasakan adalah munculnya benjolan di daerah leher.

Gejala lain yang mungkin terjadi antara lain batuk berkepanjangan yang juga disertai nyeri dada atau pernapasan.

 Penurunan berat badan yang tidak disengaja diikuti dengan kelelahan yang berlebihan juga bisa sebagai tanda bahwa kita mengalami TBC.

Sumber: Nakita
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved