Rekrut 5 Pekerja Bermodus Perusahaan Internet, Wanita Korea Jalani Bisnis Telepon Esek-Esek
dalam menjalankan bisnisnya kedua wanita tersebut memiliki lima operator wanita yang bertugas untuk melayani pria hidung belang via telepon.
TRIBUNNEWSBOGOR.COM - Polisi mengungkap kasus bisnis telepon esek-esek di Tangerang
Bisnis tersebut dijalankan dua orang wanita asal Korea.
Keduanya diketahui bernama Myung Ha Moon berusia 55 tahun dan Lim alias Madam yang kini masih menjadi buron.
Kapolres Metro Tangerang Kota, Kombes Pol Harry Kurniawan mengatakan, bahkan keduanya telah menggeluti bisnis tersebut lebih dari lima tahun.
"Keduanya merupakan kebangsaan Korea dan tidak lancar berbahasa Indonesia. Satu masih kami kejar dengan julukan Madam," kata Harry saat melakukan rilis di Mapolrestro Tangerang Kota, Selasa (9/10/2018).
Mereka pun dapat meraup untung Rp 150 juta hingga Rp 300 juta setiap bulannya.
Dari bisnis mereka, keduanya bisa menyewa sebuah ruko di kawasan Karawaci, Tangerang Selatan sebagai kantornya.
Menurut Harry, dalam menjalankan bisnisnya kedua wanita tersebut memiliki lima operator wanita yang bertugas untuk melayani pria hidung belang via telepon.
Kelima operator itu pun tidak semerta-merta datang melamar pekerjaan sebagai operator esek-esek.
Namun, pemilik usaha menipu mereka dengan mengaku sebagai perusahaan internet.
Moeldoko Kudeta AHY Lewat KLB Sumut, Saiful Mujani : Demokrat Mati di Tangan Pejabat Negara |
![]() |
---|
Update TMA Bendung Katulampa Bogor, Malam Ini Mengalami Kenaikan |
![]() |
---|
Mengintip Kampung Alpukat di Mulyaharja Bogor, Ada yang Sudah Panen dan Baru Tumbuh Bunga |
![]() |
---|
Kecelakaan di Baranangsiang Bogor, 3 Mobil Wisatawan dari Puncak Ditabrak Pick Up |
![]() |
---|
Gagal Besanan dengan Jokowi, Ibu Felicia Sentil Karyawan Kaesang : Mengambil Kebahagian Orang Lain |
![]() |
---|