Kabar Artis
Psikolog Sebut Luna Maya Punya Sifat Unik, Tapi Hal Ini Buat Reino Barack Ilfeel Lalu Nikahi Syarini
Oriza Sativa membongkar sifat dua wanita yang menghiasi kisah cinta Reino Barack.
TRIBUNNEWSBOGOR.COM - Psikolog, Oriza Sativa memebeberkan sifat dari Syahrini, Reino Barack dan juga mantan kekasih, Luna Maya.
Dalam tayangan Pagi-Pagi Pasti Happy di Trans TV, Selasa (5/3/2019), Oriza Sativa membongkar sifat dua wanita yang menghiasi kisah cinta Reino Barack.
Oriza Sativa mengatakan jika kedua wanita itu memiliki dua sifat tak berbeda jauh.
Sebagai seorang psikolog, Oriza Sativa menilai Luna Maya memiliki sifat unik dan jarang dimiliki oleh wanita manapun.
Bahkan sifat tersebut sempat membuat Reino Barack terpikat.
"Dia (Luna Maya) orangnya sangat terbuka, apa adanya, dia orangnya tulus.
"Reinonya juga sempat ngomong kalau 'awalnya saya sempat tertarik dengan kepribadian dia yang memang unik', tidak ditemukan di wanita lain.
"Dan memang sebetulnya Luna ini unik loh kepribadiannya.

"Dia tulus, dia apa adanya, dan sangat ekspresif," kata Oriza Sativa dalam tayangan itu.
Iis Dahlia sebagai salah satu host di acara itu meminta Oriza Sativa untuk membeberkan juga sifat Syahrini.
Ogah Kenalkan Nathalie ke Rizky Febian Sebelum Nikah, Sule Ketakutan : Kalau Nanti Ditikung Iky? |
![]() |
---|
VIDEO Ketemu Nagita Slavina di Nikahan Atta Aurel, Ekspresi Ayu Ting Ting Disindir : Kok Jauh-jauhan |
![]() |
---|
Terharu Perjuangan Zaskia Sungkar dan Irwansyah, Nagita Tak Bisa Berhenti Nangis : Allah Maha Baik |
![]() |
---|
Mau Jenguk Anak Irwansyah, Baim Wong Tak Diperbolehkan Masuk, Suami Paula Meradang: Udah Lama Nunggu |
![]() |
---|
Santer Isu Nissa Sabyan Hamil karena Video Elus Perut, Eks Manajer Sabyan Klarifikasi, Fakta Terkuak |
![]() |
---|