Kualifikasi Piala Asia 2020

Live Streaming Timnas U-16 Indonesia Vs Brunei Darussalam Malam Ini, Bima Sakti Bakal Rotasi Pemain

Link live streaming Timnas U-16 Indonesia Vs Brunei Darussalam malam ini, Jumat (20/9/2019). Live RCTI dan Mola TV.

Penulis: Mohamad Afkar S | Editor: Vivi Febrianti
PSSI.ORG
Skuat timnas U-16 Indonesia yang tampil di Kualifikasi Piala Asia U-16 2020. 

Di sisi lain, Bima Sakti mengatakan bahwa akan melakukan rotasi pemain pada laga melawan Brunei Darussalam.

Pelatih Timnas U-16, Bima Sakti
Pelatih Timnas U-16, Bima Sakti (TribunnewsBogor.com/Yudistira Wanne)

Hal itu dilakukan guna mengantispasi pemainnya kelelahan.

Pasalnya, Timnas U-16 Indonesia masih menyisakan satu laga lagi dalam babak penyisahan Grup G melawan China pada Minggu (22/9/2019).

"Kemungkinan ada (rotasi), tapi kita juga butuh kemenangan besok, artinya banyak kesempatan bikin gol. Kita bikin gol sebanyak mungkin di laga nanti," terang Bima Sakti.

Sementara itu untuk diketahui jika saat ini Timnas U-16 Indonesia berada di posisi puncak klasemen sementara Grup G.

PS Tira Persikabo Takluk di Markas PSM Makassar

Timnas U-16 Indonesia sama-sama mengoleksi 6 poin dengan China yang berada di peringkat dua.

Hanya saja Timnas U-16 Indonesia unggul dalam jumlah selisih gol.

Sementara itu Brunei Darussalam kini berada di peringkat empat dengan koleksi poin tiga.

Momen para pemain timnas U-16 Indonesia setelah membantai Kepulauan Mariana Utara 15-1 di laga kedua Kualifikasi Piala Asia U-16 Grup G.
Momen para pemain timnas U-16 Indonesia setelah membantai Kepulauan Mariana Utara 15-1 di laga kedua Kualifikasi Piala Asia U-16 Grup G. (ESTU SANTOSO/BOLASPORT.COM)

Pada laga sebelumnya, Brunei Darussalam berhasil mengalahkan Mariana Utara dengan skor 5-1.

Namun Brunei Darussalam harus menelan kekalahan saat menghadapi China.

Saat itu, Brunei Darussalam kalah 0-7.

Berikut prediksi susunan pemain timnas U-16 Indonesia Vs Brunei:

Timnas U-16 Indonesia: 

Putra Kaicen

Alfin Farhan Lestaluhu

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved