Kabar Artis
Penyakit Autoimunnya Disebut Kiriman Mistis, Ashanty : Aku Meminta Pertolongan sama Allah
Ashanty mengidap penyakit autoimun ini ramai disebut karena kiriman hal mistis dari orang yang iri, apa tanggapan istri Anang?
Penulis: Uyun | Editor: Damanhuri
Cara menghilangkan hal mistis tersebut diakui Ashanty adalah hanya dnegan mendekatkan diri kepada Allah
"Kita menghilangkannya dengan tawakal. Aku manusia masih banyak dosa, bukan malaikat. Caranya banyak menyebut 2 kalimat syahadat, sholatnya jangan ditinggal. kayk gitu-gitu aja.
"Jadi alhamdulillah aku sekarang gak pernah mau memikirkan hal itu
"Kalaupun ada dan benar, mudah-mudahan dijauhkan, kita semakin mendekatkan diri dan meminta pertolongan sama Allah," tandas Ashanty.
Halaman 3 dari 3