Bogor Istimewa
Kabupaten Bogor Istimewa Dan Gemilang

Kabar Artis

Lihat Foto dan Gaya Jennifer Dunn Pasca Dinikahi Faisal Harris, Sarita Bereaksi: Semua Mereka Ambil

Disinggung foto dan gaya Jennifer Dunn yang kini jadi istri satu-satunya Faisal Harris, ini kata Sarita Abdul Mukti

Penulis: Uyun | Editor: Vivi Febrianti
kolase instagram/Youtube Call Me Mel
Jennifer Dunn jadi istri satu-satunya Faisal Harris (kiri) serta Sarita Abdul Mukti (kanan) 

TRIBUNNEWSBOGOR.COM -- Sudah sekira setahun lebih Sarita Abdul Mukti menjadi janda pasca bercerai dari Faisal Harris.

Kini, Faisal Harris pun lebih memilih hidup bersama istri yang dulu dinikahinya secara siri, yakni Jennifer Dunn atau Jedun.

Dilansir TribunnewsBogor.com dari acara Call Me Mel, Melaney Ricardo menyinggung perubahan gaya hidup Sarita Abdul Mukti pasca bercerai.

Tak hanya itu, Melaney Ricardo juga menyinggung foto-foto dan gaya hidup Jennifer Dunn pasca jadi istri satu-satunya dari Faisal Harris.

Ketika masih menjadi istri Faisal Harris, Sarita Abdul Mukti ini termasuk sosialita kelas atas yang dilimpahi kekayaan melimpah ruah.

Hal tersebut diketahui karena sosok mantan suami yang merupakan seorang pengusaha sukses.

"Dulu kehidupan bunda sangat-sangat mewah, karena suami seorang pengusaha yang sangat sukses," ujar Melaney Ricardo, dilansir TribunnewsBogor.com, Jumat (29/11/2019).

Blak-blakan Shafa Harris Tolak Vicky Prasetyo Dekat dengan Sarita Abdul, Ogah Panggil Daddy : Iyuh !

Syahnaz Nangis 3 Hari 3 Malam Dilihatin Satpam, Jeje Govinda Ngadu ke Kakak Ipar: Malu-maluin Aja !

Keutamaan Baca Sholawat Nabi - Ini Amalan Lengkap Shalawat Nabi Tulisan Arab dan Latin serta Artinya

Namun begitu cerai dari Faisal Harris, Melaney Ricardo menyinggung bahwa Sarita Abdul Mukti ini langsung syok.

Bahkan yang dulunya tak pernah bekerja, kini Sarita Abdul Mukti harus berusaha menjadi single parents dan tulang punggung bagi ke-4 anak perempuannya.

"Begitu suami sekarang menikah lagi, bunda bilang bunda syok, karena sebelumnya tidak pernah bekerja," imbuh Melaney Ricardo.

Jennifer Dunn, Faisal Harris, dan Sarita Abdul Mukti
Jennifer Dunn, Faisal Harris, dan Sarita Abdul Mukti (kolase instagram @queen_saritabdulmukti/@jejedunz)

Setelah itu, Melaney Ricardo pun membahas soal gaya hidup Sarita Abdul Mukti pasca jadi janda.

"Kalau peningkatan gaya hidup itu hal yang mudah. Dari mobil biasa naik mobil Alphard itu hal yang mudah.

Tapi dari Alpahard turun ke mobil biasa, itu butuh berjiwa besar, gimana rasanya?" tanya Melaney Ricardo.

Arti Mimpi Dilamar Mantan Pacar, Pertanda Jodoh dan Balikan? Ini Kata Ahli

Teriakan Adik Atta Usai Lihat Hasil Test Pack Ibu Gen Halilintar, Hamil Lagi Anak ke-12 ?

Ditanya seperti itu, Sarita Abdul Mukti menceritakan perjuangannya dengan sang mantan suami.

Ketika mengingat kembali momen tersebut, diakui Sarita Abdul Mukti itu menjadiknnya tidak berkecil hati jika kini dirinya harus hidup berkecukupan.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved