Info Otomotif
5 Motor Matic atau Skutik Murah Harga di Bawah Rp 5 juta
Harga murah, meskipun kondisinya sedikit di bawah standar, asalkan surat-surat lengkap, pasti banyak dicari.
TRIBUNNEWSBOGOR.COM -- Sepeda motor matik atau skuter matik ( skutik), masih menjadi pilihan masyarakat, sekalipun usianya sudah terbilang tidak muda lagi.
Apalagi, yang harganya sangat terjangkau alias murah.
Sebab, skutik dianggap sebagai motor paling praktis sekarang ini.
Harga murah, meskipun kondisinya sedikit di bawah standar, asalkan surat-surat lengkap, pasti banyak dicari.
Berikut Kompas.com rangkum skutik bekas yang memiliki harga Rp 5 jutaan dari berbagai sumber.
Suzuki Skywave - Rp 3 Jutaan
Skutik keluaran Suzuki bisa dibilang punya mesin yang cukup tangguh.
Hal tersebut yang menjadi salah satu alasan masih cukup banyaknya orang yang mencari skutik Suzuki bekas.
Skywave yang merupakan produksi 2009 masih ada yang menjualnya dengan harga Rp 3 jutaan.
Skutik dengan mesin berkapasitas 125 cc ini diproduksi mulai dari 2007 hingga 2011.
Info Harga Mobil Bekas 2021 - Cek Lengkap Harga Mobil Bekas Terbaru di Bawah Rp 100 Juta di Sini! |
![]() |
---|
Cek Harga Mobil Bekas Terbaru di Bawah Rp 100 Juta - Lihat di Sini! |
![]() |
---|
Tampang Sangar Suzuki Hayabusa Terbaru Terungkap, Mesinnya Menggunakan Empat Silinder |
![]() |
---|
Cek Harga Mobil Bekas di Bawah Rp 100 Juta - Lengkap Lihat di Sini! |
![]() |
---|
Ini Daftar Komponen Motor yang Wajib Dicek saat Musim Hujan, Simak Ulasannya |
![]() |
---|