Suami BCL Meninggal
Satu Keinginan Ashraf Sinclair yang Belum Sempat Terwujud Diungkap, Ustaz : Firasat Sebagai Sahabat
Dalam wawancara tersebut, sang ustaz juga menggumamkan soal percakapan terakhirnya dengan Ashraf Sinclair.
Penulis: khairunnisa | Editor: Vivi Febrianti
TRIBUNNEWSBOGOR.COM - Hadir memberikan semangat untuk Bunga Citra Lestari, para ulama mengurai kebaikan yang pernah dilakukan Ashraf Sinclair semasa hidup.
Dikenal dermawan, Ashraf Sinclair nyatanya punya satu keinginan yang belum sempat ia wujudkan semasa hidup.
Satu keinginan tersebut berkenaan dengan sosok keluarga kecilnya, Bunga Citra Lestari ( BCL) dan Noah Sinclair.
Cerita soal keinginan Ashraf Sinclair yang belum sempat terwujud itu diurai oleh ulama, Ustaz Samsul Maarif.
Sebelumnya, publik sempat dibuat kagum dengan sikap kedermawanan Ashraf Sinclair yang selama ini tak diketahui orang banyak.
Sifat dermawan yang dimiliki Ashraf Sinclair itu pun sempat membuat Bunga Citra Lestari menangis.
TONTON JUGA :
Betapa tidak, saat cerita soal kebaikan Ashraf Sinclair diungkap oleh ustaz, tangis BCL kembali pecah.
Hal itu seolah menandakan rasa rindu yang teramat dari BCL kepada sosok Ashraf Sinclair.
• Masih Berduka, BCL Kejutkan Penonton saat Duet Bareng Ariel, NOAH: Tetap Berjalan Walau Habis Terang
• BCL Sempat Minta Bantuan Sebelum Ashraf Meninggal, Paksa Suaminya Bangun : Enggak Ada Setengah Jam
Momen kesedihan itu diungkap oleh Pengurus Yayasan Daarul Rahman, Ustaz Ahmad Saiful Habib.
Dilansir TribunnewsBogor.com dari tayangan channel Beepdo di Youtube, Ustaz Ahmad Saiful Habib mengurai perangai Ashraf Sinclair semasa hidup.
Diakui Ustaz Ahmad Saiful Habib, Ashraf Sinclair adalah sosok yang dermawan yang sering bersedekah kepada anak yatim.
Ketika mendengar kabar duka Ashraf Sinclair meninggal dunia, puluhan anak yatim pun mengurai kedukaannya.
Suami Bunga Citra Lestari itu memang dikenal kerap membagi rezekinya untuk anak yatim piatu di yayasan tersebut.
meninggal dunia
keinginan Ashraf
anak yatim
Ustaz Syamsul Maarif
Bunga Citra Lestari
BCL
Ashraf Sinclair
40 Hari Kepergian Ashraf Sinclair, BCL Curhat dan Buat Permintaan Ini: Akan Sangat Berarti Bagi Kami |
![]() |
---|
BCL Tersenyum, Ibunda Ashraf Sinclair Kagum Unge Rela Lakukan Hal Tak Terduga di Hari Ulang Tahun |
![]() |
---|
Ibunda Ashraf Sinclair Kenang Momen Noah Mengaji dan Berdoa, Akui Bangga pada BCL : You Are Amazing |
![]() |
---|
Ditemani Noah Sinclair, BCL Kembali Ziarah ke Makam Ashraf |
![]() |
---|
Kecewa Lihat BCL Kembali Menangis di Televisi, Sepupu Unge : Kasihan Jangan Dibikin Sedih Lagi Deh |
![]() |
---|