Kabar Artis

Nikita Mirzani Biayai Pengobatan Penjual Gado-gado yang Stroke, Ikut Nangis saat Anak Curhat Ini

Biayai Pengobatan Penjual Gado-gado yang Stroke, Nikita Mirzani Terenyuh Dengar Curhat Pilu Anak

Penulis: Uyun | Editor: Mohamad Afkar Sarvika
youtube Crazy Real Nikmir
Nikita Mirzani biayai pengobatan penjual gado-gado yang stroke 

Mereka kemudian membawa sembako untuk penjual gado-gado tersebut.

Ibu penjual gado-gado yang stroke ini terlihat terbaring di kasur lantai.

Selang infus terlihat menempel di hidung ibu penjual gado-gado yang berusia 61 tahun.

2 Perawat Positit Covid-19, Sebuah Puskesmas Ditutup Sementara

Sang anak, mengungkapkan bahwa sejak sakit stroke ibunya tak lagi jualan gado-gado.

Sedangkan sang ayah sudah meninggal dunia sejak kecil.

"Sejak akhir tahun kemarin ibu sudah sakit-sakitan, tapi bertahap," ungkap sang anak.

Nikita Mirzani nangis lihat ibu-ibu tidur di jalanan
Nikita Mirzani nangis lihat ibu-ibu tidur di jalanan (youtube channel Crazy Nikmir REAL)

Lantas, sang anak mengungkapkan soal kesulitan dalam hal pembiayaan rumah sakit untuk pengobatan ibu tercinta.

"BPJS, tapi ada yang suruh bayar sendiri. Gak cdicover semuanya dari BPJS," ujar sang anak lagi.

"Awalnya gejala stroke, bisa jalan terus kambuh lagi. Sekarang kayak gini," ungkapnya lagi.

Ahmad Dhani Klaim Miliki Bakat Masuk ke Ruang Pemikiran yang Tak Biasa

Tak lama kemudian, Nikita Mirzani pun datang dengan rambut panjang sambil mengenakan masker.

Awalnya Nikita Mirzani pura-pura bertanya alamat.

Namun begitu melihat kondisi ibu penjual gado-gado yang terbaring lemah, Nyai un minta izin masuk.

Kemudian, Nikita Mirzani bertanya-tanya soal sakitnya sang ibu penjual gado-gado.

"Udah berapa lama sakitnya?" tanya Nikita Mirzani

"5 bulan," ujar sang anak.

"Rawat jalan kata dokternya," tambah sang anak.

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved