Bogor Istimewa
Kabupaten Bogor Istimewa Dan Gemilang

Arti Mimpi

Arti Mimpi Melihat Orang yang Sudah Meninggal Dunia dan 29 Tafsir Mimpi tentang Hal Gaib Lainnya

Semua orang tentu pernah merasakan bermimpi. Namun terkadang seseorang merasakan mimpi yang aneh atau tidak biasa.

Editor: Tsaniyah Faidah
istimewa
ilustrasi - Arti mimpi melihat orang yang sudah meninggal dunia 

11. mimpi menggali kubur mayat

Artinya: pertanda Anda akan mengikuti jejak orang yang sudah mati itu, baik jejak ilmu maupun agamanya.

12. mimpi melihat mayat dan Anda menanyakan sesuatu kepadanya

Artinya: jika mayat tersebut menjawab, artinya hal yang Anda tanyakan tersebut akan menjadi sebuah kenyataan.

Sedangkan jika si mayat tersebut menceritakan tentang kegembiraannya, maka artinya ia akan beruntung karena tidak mendapatkan siksa.

13. mimpi melihat bangkai manusia

Artinya: suatu pertanda akan mendapatkan harta atau rezeki.

14. mimpi melihat orang mati atau orang yang telah mati

Artinya: menandakan akan munculnya bantuan yang tidak disangka-sangka.

Baca juga: Tafsir dan Arti Mimpi Punya Bayi Padahal Belum Menikah, Bisa Jadi Pertanda Baik atau Buruk?

15. mimpi menyaksikan pembakaran mayat

Artinya: suatu pertanda akan melakukan perjalanan yang menyenangkan bersama teman-teman atau rekan-rekan yang menyenangkan.

16. mimpi mati kemudian hidup kembali

Artinya: pertanda akan diberi umur panjang.

17. mimpi seorang teman atau keluarga mati atau meninggal dunia

Artinya: pertanda orang yang Anda mimpikan akan berumur panjang.

Sumber: Pos Kupang
Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved