Prakiraan Cuaca di Bogor Besok Rabu 29 Juni 2022, Kota Bogor Berawan, Kawasan Puncak Hujan Ringan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika ( BMKG ) telah merilis prakiraan cuaca di Bogor besok hari Rabu, 29 Juni 2022.

Penulis: Damanhuri | Editor: Damanhuri
Tangkapan layar/BMKG
Prakiraan cuaca di Bogor besok, Rabu 29 Juni 2022 

TRIBUNNEWSBOGOR.COM --  Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika ( BMKG ) telah merilis prakiraan cuaca di Bogor besok hari Rabu, 29 Juni 2022.

Informasi yang dirangkum TriunnewsBogor.com dari BMKG, prakiraan cuaca di Bogor merinci prakiraan cuaca besok, mulai dari dini hari, pagi, siang hingga, malam.

Dalam rilis BMKG terkait cuaca di Bogor besok, bakal terjadi hujan ringan diwilayah Kota Bogor.

Namun, diwilayah cuaca di Kota Bogor pada esok hari didominasi berawan.

Berbeda dengan prakiraan cuaca di Puncak Bogor.

Kawasan Puncak tepatnya diwilayah Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor dipredisksi akan turun hujan dengan intensitas ringan pada siang hingga malam hari.

TribunnewsBogor.com merangkum prakiraan cuaca Bogor besok, Rabu 29 Juni 2022:  

Prakiraan cuaca di Kota Bogor Besok:

- Dini Hari Hingga Pagi: Berawan
- Pagi Hingga menjelang siang: Cerah Berawan
- Siang hingga sore: Hujan Ringan
- Malam Hari : Berawan

Prakiraan Cuaca di Cibinong Kabupaten Bogor

- Dini Hari Hingga Pagi: Berawan
- Pagi Hingga menjelang siang: Cerah Berawan
- Siang hingga sore: Cerah Berawan
- Malam Hari : Berawan

Prakiraan Cuaca di Kawasan Puncak Cisarua Bogor:

- Dini Hari Hingga Pagi: Berawan
- Pagi Hingga menjelang siang: Cerah Berawan
- Siang hingga sore: Hujan Ringan
- Malam Hari : hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Kawasan Parung Bogor:

- Dini Hari Hingga Pagi: Berawan
- Pagi Hingga menjelang siang: Cerah Berawan
- Siang hingga sore: Cerah Berawan
- Malam Hari : Berawan 

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved