3 Kali Kalah di Laga Uji Coba, Jordi Amat Singgung Soal Level Skuad Garuda
Kapten timnas Indonesia, Jordi Amat, mengakui bahwa skuad Garuda harus meningkatkan kemampuan untuk bersaing di Piala Asia 2023.
Jordi menyadari bahwa timnas Indonesia melewati tiga laga uji coba dengan hasil kurang maksimal.
Tiga kekalahan tentu jadi alarm penting bagi Shin Tae-yong untuk segera melakukan evaluasi.
Namun, dia menilai sudah mulai terlihat ada peningkatan dari pertandingan sebelumnya.
Baca juga: Cederanya Belum Pulih Total, Jordi Amat Dapat Latihan Khusus di TC Timnas Indonesia
Salah satunya terkait organisasi dalam bertahan dan ini sangat krusial untuk menghadapi lawan berat di Piala Asia nanti.
"Uji coba yang bagus, sekarang saya bisa katakan bahwa saat bertahan."
"Kami harus menjadi tim kecil di mana semua orang bakal berlari bersama untuk bisa menjadi tim yang sangat kompak," bebernya.
Sektor pertahanan skuad Garuda memang jadi sorotan jelang Piala Asia 2023.
Pasalnya, mereka sejauh ini sudah kebobolan 11 gol dari tiga laga dan hanya menciptakan satu gol.
LINK Live Streaming Timnas Indonesia Vs Lebanon Laga FIFA Matchday 2025 |
![]() |
---|
Hasil Pertandingan Makau vs Timnas U23 Indonesia, Garuda Raih 3 Poin Perdana |
![]() |
---|
Terungkap Isi Gugatan Cerai Pratama Arhan, Terjawab Alasan Azizah Salsha Curhat ke Umi: Maafin Kakak |
![]() |
---|
LINK Live Streaming Timnas U23 Indonesia Vs Vietnam Malam Ini, Laga Final Piala AFF U23 2025 |
![]() |
---|
Link Live Streaming Timnas Indonesia U23 Vs Thailand Malam Ini, Laga Semifinal Piala AFF Akan Sengit |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.