Kasus Vina Cirebon

Dijadikan Kambing Hitam Kisruh Pegi dan Dedi Mulyadi, Toni Ancam Mundur: Tanpa Saya Mau Ketemu Gak?

Pengacara Pegi Setiawan, Toni RM mengaku lelah dituduh memanfaatkan kliennya usai bebas dari penjara.

Penulis: Vivi Febrianti | Editor: Vivi Febrianti
Kolase TribunBogor
Pengacara Pegi Setiawan, Toni RM mengaku lelah dituduh memanfaatkan kliennya usai bebas dari penjara. 

Jika nanti Pegi Setiawan tiba-tiba mau, berarti selama ini Toni RM yang melarangnya.

"Tapi kalau gak ada saya Peginya tetap gak mau, berarti kan Pegi nya sendiri dan keluarga," jelasnya.

Toni Nyerah Lindungi Pegi Setiawan
Toni Nyerah Lindungi Pegi Setiawan (Kolase TribunnewsBogor.com)

Toni RM juga membantah kalau selama ini dirinya memanfaatkan Pegi Setiawan.

"Jangan dikira saya manfaatkan Pegi, saya ksibukan banyak, pekerjaan banyak mohon maaf yang lebih menghasilkan pun banyak," kata dia.

Namun Toni RM selama ini mengaku hanya menjaga Pegi Setiawan agar tidak salah bicara.

"Kenapa saya harus peduli dengan Pegi, karena Pegi itu meskipun secara hukum aman, tapi secara sosial sedikit saja Pegi ngomong salah itu bakal rame," ujarnya.

Menurut Toni, dirinya mendampingi Pegi Setiawan karena keluarganya merasa nyaman.

Sehingga saat dituduh memanfaatkan Pegi, ia mengaku lebih baik mundur.

"Kalau begitu saya akan kembalikan lagi ke Pegi dan keluarga, coba gak ada saya deh, biar saya gak dituduh-tuduh mulu," tegasnya.

Sementara itu, Pegi Setiawan berharap kalau Toni RM tetap mendampinginya.

"Pak Toni itu sudah seperti keluarga saya sendiri," kata Pegi.

Dedi Mulyadi pun mengklarifikasi ajakannya ke Pegi Setiawan beberapa waktu lalu.

Menurut Dedi, saat itu bukan dirinya yang mengundang Pegi.

KDM mengaku mengundah Rudi, ayah Pegi, untuk datang ke rumahnya di Lembur Pakuan.

Kemudian Rudi ingin mengajak Pegi Setiawan dan ibunya.

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved