Viral di Medsos
Ibu Kandung Kabur, Bocah Difabel Curhat di Makam Ayah, Rela Jual Makanan Sebelum Berangkat Sekolah
Kisah perjuangan Rais (6) dalam bertahan hidup seorang diri tanpa ayah dan ibu menjadi sorotan publik.
Penulis: yudistirawanne | Editor: Yudistira Wanne
“Rais ingin tetap sekolah. Rais ingin mencapai cita-cita Rais menjadi kebanggaan," ucap Rais dikutip TribunnewsBogor.com, Senin (7/10/2024).
Tak sama dengan teman-temannya yang lain, Rais menulis dan makan menggunakan kakinya.
Ia tak pernah menyerah sekalipun banyak ejekan yang terdengar olehnya.
Rindu ayah
Meski berusaha untuk kuat menjalani kehidupan, Rais tetaplah anak kecil yang memiliki perasaan kuat.
Saat merasa rindu, Rais pun selalu mendatangi makam ayahnya untuk berdoa.
Tak hanya itu, Rais pun sedikit mengungkapkan apa yang dia kerasnya kehidupan.
"Bapak, pak, Rais kangen sama bapak. Ibu pergi ninggalin Rais. Sekarang Rais sendirian, pak," ucap Rais.
"Kalau bapak masih ada, mungkin Rais bisa hidup kayak teman-teman lain yang masih punya orang tua pak," tambahnya.
Rais
ayah
ibu kandung
Kabupaten Bandung Barat
penjual makanan
banting tulang
difabel
perjuangan
viral
TikTok
Pantas Masih Sombong Usai Dipecat PT Timah, Ternyata Ini Aset Wenny Myzon, Penghasilan Beda Jauh? |
![]() |
---|
Minta Maaf, Karyawan PT Timah Sebut Video Ejek Honorer Antre BPJS Cuma POV : Itu Sudut Pandang Saya |
![]() |
---|
Viral Aksi Justin Hubner Edit Caption Postingan Soal Shin Tae-yong Dipecat, Ternyata Ini yang Diubah |
![]() |
---|
Viral Caption Unggahan Justin Hubner Soal Shin Tae-yong Diedit, Fans Timnas: Pemain Dibungkam |
![]() |
---|
Hasil Tes DNA Bayi Tertukar di Jakpus Mengejutkan, Ayah Tak Terima, Endingnya Beda Seperti di Bogor |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.