Viral di Media Sosial

SOSOK Emak-emak yang Rebut Mic Biduan di Hajatan Terungkap, Ketar-ketir Usai Viral Dihujat Netizen

Inilah sosok emak-emak yang viral karena merebut mic saat biduan sedang bernyanyi di hajatan. Emak-emak tersebut panik dihujat netizen se-Indonesia.

Penulis: khairunnisa | Editor: khairunnisa
kolase TikTok @hastinnayla
MIC BIDUAN DIREBUT: Tangkapan layar sosok emak-emak (kanan) yang viral karena merebut mic saat biduan (kiri) sedang bernyanyi di hajatan. Emak-emak tersebut panik dihujat netizen se-Indonesia hingga bikin klarifikasi, disadur pada Minggu (20/4/2025). 

Rekan biduan bernama Hastin mengaku sempat emosi melihat momen tersebut.

"Setidaknya hargai kita lagi menyanyi kasian tidak enak sekali begini, bikin emosi perkara air sup," tulis Hastin dalam unggahannya.

Baca juga: SOSOK Emak-emak Nangis Datangi Open House Istana, Alasannya Ingin Ketemu Presiden Prabowo Memilukan

Menurut sang biduan, tidak masalah jika emak-emak tersebut ingin memberikan pengumuman.

Namun ada baiknya sang emak-emak memerhatikan adab.

"Astagfirullah tolong ksian setidaknya kasih selesai dulu menyanyi baru ambil mic bicara. Ini langsung ambil mic tanpa permisi perkara air sup bikin emosi saja," imbuh sang biduan.

Atas kejadian tersebut, netizen pun ramai mengomentari unggahan Hastin.

Netizen ramai menghujat emak-emak tersebut yang disebut tak sopan.

"Ngerinya ada org kurang ajar bgt,"

"Sudah bahan omongan se indonesia, info juga tidak didengar oleh orang di dapur,"

"Di sini butuhnya ahlak dan penddikan itu," 

MIC BIDUAN DIREBUT: Tangkapan layar sosok emak-emak (kanan) yang viral karena merebut mic saat biduan (kiri) sedang bernyanyi di hajatan. Emak-emak tersebut panik dihujat netizen se-Indonesia hingga bikin klarifikasi, disadur pada Minggu (20/4/2025).
MIC BIDUAN DIREBUT: Tangkapan layar sosok emak-emak (kanan) yang viral karena merebut mic saat biduan (kiri) sedang bernyanyi di hajatan. Emak-emak tersebut panik dihujat netizen se-Indonesia hingga bikin klarifikasi, disadur pada Minggu (20/4/2025). (kolase TikTok @hastinnayla)

Klarifikasi dari emak-emak viral

Usai videonya rebut mic biduan viral, sang emak-emak akhirnya buka suara.

Dalam postingan TikTok @hastinnayla, emak-emak yang merebut mic biduan tersebut angkat bicara soal alasannya nekat melakukan hal viral itu.

Ternyata sebelum insiden perebutan mic tersebut, emak-emak itu mengaku sudah berusaha untuk mengingatkan panitia hajatan yang lain.

Diduga emak-emak tersebut juga adalah bagian dari keluarga yang hajatan.

Karena permintaannya untuk minta sup tak digubris, ia akhirnya nekat mengumumkannya saat biduan sedang bernyanyi.

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved