Nganjang Ka Warga Bareng Dedi Mulyadi di GOR Pajajaran Bogor, Hanya Penuh Setengah Lapangan
Acara berlangsung dengan beberapa pertunjukan seni dan budaya. Meski begitu, acara yang berlangsung ini, masih belum dipadati warga.
Penulis: Rahmat Hidayat | Editor: Tsaniyah Faidah
Laporan Wartawan TribunnewsBogor.com, Rahmat Hidayat
TRIBUNNEWSBOGOR.COM, TANAH SAREAL - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat bekerjasama dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor menggelar acara bertajuk ‘Nganjang Ka Warga’ di Lapangan Softball GOR Pajajaran, Jumat (25/7/2025) malam.
Pantauan TribunnewsBogor.com, acara ini mulai berlangsung sejak pukul 19.30 WIB.
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi yang mengenakan pakaian serba putih terlihat sudah hadir dalam acara ini.
Ia duduk berdampingan dengan Wali Kota Dedie Rachim dan pejabat lainnya.
Acara berlangsung dengan beberapa pertunjukan seni dan budaya.
Meski begitu, acara yang berlangsung ini, masih belum dipadati warga.
Lapangan pun hanya penuh setengahnya. Warga masih leluasa untuk lalu lalang di lapangan.
Warga pun ada yang sebagian berdiri dan sebagiannya lagi duduk beralaskan tanah.
PRAKIRAAN CUACA Kota Bogor Minggu 21 September 2025, Hujan Petir Akan Turun di Wilayah Ini |
![]() |
---|
Permintaan Terakhir Bocah Sebelum Tewas di Sungai Cisadane Bogor, Korban Sempat Pulang ke Rumah |
![]() |
---|
Dari Dapur Rumah ke Kedai Estetik, Ini Kisah Baked & Treats Bogor, Glutten Free Tapi Ramah Kantong |
![]() |
---|
Polisi Tangkap 2 Admin Media Sosial Gangster di Kota Bogor, Ketahuan dari Jaket |
![]() |
---|
Komplotan Begal Beraksi di Klapanunggal Bogor, Satu Orang Disabet Pakai Senjata Tajam |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.