Tak hanya itu, Kuat Maruf tampak selalu memperhatikan aksi yang dilakukan Bripka RR.
Mulai Bripka RR dibukakan maskernya hingga petugas memberi masker RR untuk dipegangi.
Tatapannya yang tajam pun seolah dirinya merasa kuat seperti namanya.
Namun, meski pandangannya begitu tajam, dirinya kerap kali menundukkan kepalanya.
Baca juga: Dapat Perlakuan Spesial Saat Tiba di Kejagung, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Diteriaki Ini
Di sisi lain, Bripka RR tampak berdiri gagah meski tangannya dalam kodisi diborgol.
Dirinya juga tampak menatap publik dengan pandangan tajam.
Tatapan tajam Bripka RR seolah berbohong, lantaran meski tajam, tatapannya menunjukkan kekosongan.
4. Baiquni, Chuck, Irfan dan Arif
Dilanjut dengan empat tersangka lainnya yakni Kompol Baiquni, Kompol Chuck Putranto, AKP Irfan Widyanto dan AKBP Arif Rahman.
Ekpresi beragam keempat tersangka pun tampak sangat sejas meski singkat.
Pertama, ada Kompol Baiquni Wibowo yang mengenakan rompi merah bernomor 100 dengan posisi tangan diborgol.
Ekspresi pria pelontos itu sempat melemparkan senyumnya meski dengan raut wajah pasrah.
Tatapan mata kosong dirinya juga turut menjadi sorotan.
Pasalnya, mata Kompol Baiquni tampak terlihat sayu.