Jelang natal dan tahun baru (Nataru) Wali Kota Bogor Dedie Rachim mengecek ketersediaan bahan pokok di Pasar Warung Jambu, Senin (22/12/2025).
Direktur Utama (Dirut) Perumda Pasar Pakuan Jaya (PPJ) Jenal Abidin mengatakan izin tersebut masih dalam proses.
1.500 ton sampah yang dibuang ke TPAS Galuga akan diolah di Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik (PSEL) pada tahun 2026.
Dedie A Rachim sebagai Ketua DPD, Kader PAN Kota Bogor berharap dapat menghasilkan kepengurusan baru yang solid
Berdasarkan surat telegram Kapolri nomor ST/2781/B/XII/KEP./2025 jabatan Kapolresta Bogor Kota kini dijabat oleh AKBP Rio
Wali Kota Bogor Dedie Rachim menegaskan tidak ada acara khusus perayaan pergantian tahun di Kota Bogor.
Wali Kota Bogor Dedie Rachim pun mengungkapkan bagaimana ke depannya nasib para pemulung saat nantinya berdiri PSEL di TPAS Galuga Bogor.
Wali Kota Bogor Dedie Rachim terpilih menjadi ketua formatur sekaligus sebagai Ketua DPD PAN Kota Bogor periode 2025-2030.
Menteri Lingkungan Hidup (LH) Republik Indonesia Hanif Faisol meninjau lahan Pengolahan Sampah PSEL di TPAS Galuga, Minggu (21/11/2025).
Juru parkir (jukir) di Gang Neros atau Samping Mal BTM Kota Bogor ditangkap polisi. Ia sempat cekcok dengan karyawan mal BTM Bogor.
Kepala BPBD Kota Bogor Dimas Tiko mengatakan, kejadian ini terjadi akibat hujan deras yang mengguyur Kota Bogor
Akhirnya pembangunan akses jalan baru pasca Jalan Mbah Dalem Batutulis, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, dilakukan tahun 2026 mendatang.
Operasi Lilin Lodaya 2025 di Kota Bogor dalam rangka pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru) dimulai.
Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Eko Prasetyo mengatakan, personel ini akan bertugas selama Operasi Lilin Lodaya 2025.
Satu orang WNA asal Belanda sempat mengancam warga perumahan di Rancabungur Bogor menggunakan air soft gun.
Simpang RSUD Kota Bogor kini tetap saja semrawut dan bahkan kini berubah menjadi pangkalan angkutan kota (angkot).
Putaran ini dijadikan sebagai salah satu titik opsi untuk memecah kemacetan di ruas Jalan Kapten Muslihat.
Satlantas Polresta Bogor Kota membentuk Tim Sekat yang bertugas saat momen malam pergantian tahun di seluruh wilayah Kabupaten Bogor.
Kepala Bidang Pemadam dan Penyelamatan pada Dinas Damkar Kota Bogor M Ade Nugraha mengatakan, api bermula dari atas rumah tersebut
Pengurus DKM Masjid Balai Kota Bogor, Cecep menduga bahwa pelaku beraksi berulang kali.