TOPIK
Ruangan Anggota DPR Ditembak
-
Humas Pengurus Pusat Perbakin, Rocky Roring menjelaskan, kecenderungan adanya kesengajaan dari dua tersangka semakin menguat
-
Saksi mata peristiwa peluru nyasar ke gedung Nusantara I DPR RI, Pendeta Heski Roring mengaku telah memaafkan kedua tersangka kasus tersebut.
-
polisi telah menetapkan I (32) dan R (34) sebagai tersangka kasus peluru nyasar, di Gedung DPR RI pada Senin (15/10/2018).
-
Mengenai adanya insiden peluru nyasar di DPR, Fadli Zon disarankan untuk menggunakan rompi anti peluru.
-
Saat kejadian, Sufmi berada di lantai 17 kemudian ia mengecek ke lantai 16 setelah terdengar adanya insiden tersebut.
-
Penambakan terjadi di ruang kerja anggota Komisi III DPR RI, Wenny Warouwdari dan ruang kerja anggota Komisi VII, Bambang Herry Purnomo