Adik Ipar Ulang Tahun, Unggahan Chicco Jerikho Bersama Keluarga Putri Marino Bikin Baper Netizen

Walaupun masih tergolong baru masuk ke keluarga Marino, Chicco Jerikho tak luput mengunggah detik-detik saat sang adik ipar tiup lilin.

Penulis: Yuyun Hikmatul Uyun | Editor: Yuyun Hikmatul Uyun
Kolase Foto TribunBogor
Chicco Jerikho, Putri Marino dan Kedua Adiknya 

TRIBUNNEWSBOGOR.COM -- Selly Marino, adik ipar Chicco Jerikho rupanya sedang berulang tahun yang dirayakan oleh keluarga besar Putri Marino.

Momen kebersamaan keluarga ini diunggah di akun Instagram anggota keluarga.

Selly Marino ini merupakan anak kedua dari keluarga Marino, kini genap berusia 22 tahun.

Walaupun masih tergolong baru masuk ke keluarga Marino, tapi Chicco Jerikho pun tak luput mengunggah detik-detik saat sang adik ipar tiup lilin.

Momen tiup lilin ini dilaksanakan di rumah keluarga Matrino yang ada di Bali.

Dalam video singkatnya itu, Chicco membubuhkan tulisan "Happy bday adik @sellymarino"

Terdengar juga suara sang istri, Putri Marino yang memberikan aba-aba untuk memulai lagu ulang tahun.

"1,2,3.." ujar Putri.

Lagu happy birhtday pun mengaung di ruangan yang sengaja dimatikan lampunya.

Tak lupa, keluarga Marino satu persatu mengunggah momen kebersamaan tersebut.

Chicco Jerikho juga mengunggah foto yang memperlihatkan dirinya, istrinya Putri Marino, adik ipar Selly Marino, dan kedua mertuanya.

Meja didepan pun dipenuhi kue-kue ulang tahun dengan lilin yang menyala diatasnya.

Putri tampak merangkul adik dan sang ayah yang duduk didepannya.

Sedangkan Chicco sendiri berdiri disamping Putri dan ikut tersenyum.

Baca: Rakornas Partai Gerindra, Prabowo: Saya Siap Maju Di Pilpres 2019

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved