Tak Sadar Sering Dilakukan, 4 Makanan Ini Jangan Dimakan Bersamaan Dengan Minuman Soda, Bahaya!
Meminum soda sesekali memang boleh saja, namun jangan coba-coba minum soda dengan beberapa makanan ini, berbahaya!
TRIBUNNEWSBOGOR.COM -- Kita tahu jika soda tentu bukanlah minuman sehat yang bisa dikonsumsi sehari-hari.
Tentu saja karena berbagai kandungan, termasuk kandungan gula yang terlalu banyak dalam minuman ini.
Meminum soda sesekali memang boleh saja, namun jangan coba-coba minum soda dengan beberapa makanan ini, berbahaya!
Baca: Selalu Tutupi Bagian Perut di Foto Terbarunya, Song Hye Kyo Sedang Hamil Anak Song Joong Ki?
Baca: Kasatlantas Sebut Transmart Jadi Penyebab Kemacetan Parah di Kawasan Yasmin
1. Makanan yang dibuat dari susu
Jika kamu meminum soda, coba hindari berbagai makanan yang mengandung susu, seperti kue atau lainnya.
Soda yang tercampur dengan susu akan menghasilkan banyak keasaman.
Ini yang kemudian akan membuat perut menjadi kram atau terjadi berbagai masalah pencernaan.
Baca: Curhat Asisten Pribadi Konglomerat Viral, Jajan Rp 5 Juta Sehari Hingga Kerap ke Luar Negeri
Baca: Selalu Tutupi Bagian Perut di Foto Terbarunya, Song Hye Kyo Sedang Hamil Anak Song Joong Ki?
2. Mi Instan
Seorang profesor biologi dan ilmu makanan di Universitas Teknologi dan Bisnis Chongqing mengatakan, mengonsumsi minuman berkarbonasi (soda) yang bersifat asam, dan mi instan yang mengandung zat-zat alkalin seperti lem secara bersama-sama akan menyebabkan reaksi asam-basa kuat.

Perpaduan ini akan melepaskan gas karbon dioksida yang sangat banyak di perut.
Memang bisa saja gas tersebut keluar melalui sendawa atau kentut.
Namun jika berlebihan malah akan membuat kembung, begah, hingga membengkaknya usus.
Baca: Kasatlantas Sebut Transmart Jadi Penyebab Kemacetan Parah di Kawasan Yasmin
Baca: Hotman Paris Tanya Kehalusan Kulit Ashanty dan Syahrini, Anang Hermansyah: Halusan Ashanty Lah
3. Kopi
Kopi yang dinikmati setelah atau sebelum minum soda tentu akan menimbulkan reaksi, di mana kafein yang terkandung jadi banyak.
Ini yang kemudian akan menimbulkan insomnia, gangguan tidur, mimpi buruk, hingga kram perut.
