Ingin Sukses ? Hilangkan Enam Kata Ini
Dimana kata-kata negatif hanya akan berdampak buruk dan tertanam dalam pikiran.
Penulis: Bima Chakti Firmansyah | Editor: Bima Chakti Firmansyah
Laporan Wartawan TribunnewsBogor.com, Bima Chakti Firmansyah
TRIBUNNEWSBOGOR.COM -- Kesuksesan pastinya ingin diraih setiap manusia.
Sifat positif di dalam diri juga menjadi kunci untuk mencapai kesuksesan.
Termasuk dari kata-kata yang diucapkan setiap hari.
Dimana kata-kata negatif hanya akan berdampak buruk dan tertanam dalam pikiran.
Jadi hilangkan enam kata ini jika ingin sukses yang dirangkum TribunnewsBogor.com dari About.com.
1. “Mungkin”
Kata “mungkin” menunjukkan ketidakyakinan pada diri sendiri dalam suatu keputusan.
Kata ini juga kemudian akan membuat orang lain merasa dipercaya pada kita.
Jadi, perhatikan kata “mungkin” dalam keseharian kita dan tunjukkan selalu kepercayaan diri agar dapat mencapai tujuan yang diinginkan secara maksimal.
2. “Biasanya”
Hampir sama seperti yang disebutkan sebelumnya.
“Biasanya” juga mengungkapkan keraguan sesuatu.
Kata ini juga bersifat tidak pasti ketika kita menyampaikan kepada orang yang menjadi lawan bicara.
3. “Seharusnya”
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bogor/foto/bank/originals/ilustrasi-sukses_20160517_083328.jpg)