Video Mobil 'Nyasar' di Perkebunan Temanggung Bikin Heboh, Netizen Salut Proses Evakuasinya
Kejadian yang dianggap 'ganjil' ini terjadi di perkebunan di Dusun Pakel, Desa Gowak, Kecamatan Pringsurat, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah.
Jalan setapak berlumpur
Di Dusun Pakel Desa Gowak
Kec. Pringsurat
Kab. Temanggung".
Pemilik akun menjelaskan kronologis kejadian bagaimana mobil tersebut bisa 'nyasar' di dalam perkebunan.
Ini yang ia sampaikan.
"Supir baru kembali dari Dieng dan mau berkunjung ke rumah saudaranya.
Ketika sedang dalam perjalanan yang ia lihat jalan aspal yang bagus.
Namun tidak lama kemudian si supir sadar tiba-tiba sudah di tengah-tengah kebun.
Lalu si supir dan keluarganya minta bantuan kepada warga.
Berita Populer
Pencuri Motor yang Tewas Dihakimi Massa di Cilebut Bukan Warga Bogor, Begini Kronologi Kata Polisi |
![]() |
---|
Ririn Ekawati Dikabarkan Hamil, Ibnu Jamil Bereaksi Ini Lihat Tubuh Istri Makin Berisi : Coba Sini |
![]() |
---|
Pengakuan Begal Bersenjata Celurit yang Rampas HP Warga di Bogor : Saya Diarahin |
![]() |
---|
Kronologi Kakek Perdaya Anak Gadis Saat Diajak Nonton Film Horor, Korban Pasrah Ditarik ke Kamar |
![]() |
---|
Pengakuan Pelaku Bunuh Pacarnya saat Bercinta di Kuburan, Korban: Bang ke Tempat Sepi Yok |
![]() |
---|