Kabar Artis

TERPOPULER - Jadi Dosen Tamu di UI, Begini Jawaban Maia Estianty Saat Ditanya Gelar Akademik 'Salut'

Maia Estianty memberikan jawaban menohok ketika ditanya punya gelar apa sehingga menjadi dosen tamu di UI.

Penulis: khairunnisa | Editor: khairunnisa
kolase Instagram @maiaestiantyreal
Maia Estianty 

Saat itu, Maia Estianty yang seorang musisi mengaku senang ketika ia bisa menggunakan ilmu yang pernah ia emban ketika berkuliah di UI.

Ditemui di kediamannya di kawasan Pejaten, Jakarta Selatan, Selasa (19/01/2016), Maia Estianty mengataan bahwa melalui pekerjaan ini, ilmunya selama kuliah berhasil diaplikasikan.

"Akhirnya ilmu saya terpakai di pekerjaan ini: bagaimana membuat brand ini dikenal luas, dari yang semula tidak diketahui orang," tutur Maia Estianty.

Pasalnya, teori-teori terkait bagaimana membentuk dan memperkenalkan sebuah brand kepada masyarakat banyak dipelajari ketika Maia Estianty kuliah di jurusan Komunikasi di Universitas Indonesia.

"Kebetulan saya Sarjana Komunikasi UI. Branding itu kan bagaimana membentuk sebuah brand atau merek, yang tidak terkenal menjadi terkenal. Itu tugas saya sebagai lulusan sekolah komunikasi," lanjut Maia Estianty.

Kini, Maia Estianty memang tengah fokus pada pekerjaan lain di luar dunia musik.

Sebab, Maia Estianty mengaku tengah bosan dengan kariernya sebagai musisi.

Candaan Maia Estianty dan Melly Goeslaw Soal Lamaran Rossa, Kekasih Afgan: Udah Viral Aja

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved