Breaking News

Mencicipi Laksa Bogor di Warung Pak Inin Cijeruk, Rasanya Bikin Nagih

Sudah berdiri sejak tahun 1965, warung ini selalu ramai dikunjungi kulinerian setiap harinya, baik dari Bogor maupun luar kota.

Penulis: Tsaniyah Faidah | Editor: Vivi Febrianti

Kemudian Yuningsih menyiramnya dengan kuah kuning, lalu ditiriskan, kemudian disiram lagi.

Proses tersebut dilakukan sampai beberapa kali agar bumbu lebih meresap.

Setelahnya, laksa beserta kuah kuningnya dituang di atas piring, kemudian ditabur serundeng sebagai proses terakhir.

Rasa dari kuah laksanya gurih dan manis, apalagi ada sentuhan rasa segar dari kemangi.

Tekstur kuahnya pun kental dan bumbu rempah-rempahnya yang sangat terasa.

Warung Laksa Pak Inin buka setiap hari kecuali Jumat.

Harga seporsi laksa yang ditawarkan pun cukup murah, yakni hanya Rp 12.000 saja.

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved