Mahasiswa IPB Sabet Juara Favorit di Kompetisi Kapal Cepat Tak Berawak Nasional

Kapal yang diikutsertakan dalam KKCTBN 2019 ini diberi nama Barracuda V dengan bentuk kasko V yang memiliki keistimewaan sebagai kapal anti terbalik.

Humas IPB
Mahasiswa IPB University sabet juara favorit dalam Kontes Kapal Cepat Tak Berawak Nasional (KKCTBN) 2019. 

“Kami berharap rancangan desain kapal Barracuda V dapat diadopsi dalam pembuatan kapal penumpang atau kapal nelayan, agar kapal memiliki kemampuan sebagai kapal anti terbalik,” tambah Dwi.

Yang membanggakan dalam kompetisi ini, Tim IPB University merupakan satu-satunya perguruan tinggi yang berbasis perikanan sedangkan tim lain berasal dari bidang teknik, baik teknik mesin, elektro, maupun perkapalan.(*)

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved