Jalan Achmad Sobana Bogor Utara Diperbaiki, Arus Kendaraan Tersendat
Arus lalu lintas di Jalan Achmad Sobana, Bogor Utara dalam kondisi padat karena sedang dilakukan perbaikan jalan.
TribunnewsBogor.com
Jalan Achmad Sobana, Bogor Utara, Kota Bogor dilakukan perbaikan, Kamis (16/1/2020).
TRIBUNNEWSBOGOR.COM, BOGOR UTARA - Arus lalu lintas kendaraan di Jalan Achmad Sobana, Bogor Utara, Kota Bogor dekat lampu merah simpang tiga Bantarjati, padat merayap.
Pantauan TribunnewsBogor.com, Kamis (16/1/2020), pukul 12.44 WIB, kepadatan terjadi pada laju kendaraan dari arah Bantarjati ke arah Jalan Padjajaran.
Penyebab kepadatan karena ada pengaspalan jalan sehingga jalur menjadi menyempit.
Perbaikan jalan dilakukan oleh Pemerintah Kota Bogor dalam rangka pemeliharaan jalan.
Sementara, kondisi arus lalu lintas sebaliknya terpantau ramai lancar.
Pengendara diimbau berhati-hati dan jaga jarak aman antar kendaraan.
Sementara kondisi cuaca terpantau cerah.(*)
Penulis : Agung Maulana/Magang
Berita Populer
Ketua DPD Ancam Bubarkan KLB Partai Demokrat, Edy Rahmayadi Bereaksi : Kalau Tak Ada Izin, Usir Itu |
![]() |
---|
KLB Demokrat Diklaim Putuskan Moeldoko Gantikan AHY, Pengamat : Jadi Calon Ketum PSSI Aja Gak Bisa |
![]() |
---|
Terpilih Sebagai Ketua Umum Partai Demokrat dalam KLB, Moeldoko Ajukan 3 Pertanyaan |
![]() |
---|
Dukung Ibas Jadi Ketum Partai Demokrat, Marzuki Alie : Lebih Bagus daripada Mas AHY |
![]() |
---|
Bakal Dibubarkan karena Dianggap Ilegal, Ini Respon Nazaruddin saat Kepergok Hadiri KLB PD : Maaf Ya |
![]() |
---|
Editor: Soewidia Henaldi
Sumber: TribunnewsBogor.com