Liga 1 2020
Arema FC vs Persib - Robert Alberts Tanggapi Keputusan Wasit Soal 3 Penalti, Mario Gomez Minta Maaf
Pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts menilai pertandingan melawan Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, berjalan fairplay.
TRIBUNNEWSBOGOR.COM - Pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts menilai pertandingan melawan Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, berjalan fairplay.
Tiga penalti yang diberikan oleh wasit Aprisman Aranda, dia nilai sah dan tak perlu diperdebatkan.
“Tiga penalti itu memang harus diberikan oleh wasit. Tidak ada yang perlu diperdebatkan,” kata Robert, setelah pertandingan, Minggu (8/3/2020).
Bek Arema FC, Johan Ahmat Farisi berebut bola dengan Gelandang Persib Bandung, Kim Jeffery Kurniawan dalam laga Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Minggu (8/3/2020). (SURYAMALANG.COM/Hayu Yudha Prabowo)
Menurut dia, Persib dinaungi keberuntungan pada laga malam ini.
Sebab Singo Edan, kata dia, juga bermain bagus.
“Pemenang malam ini hanya soal beruntung karena kesalahan dua atau tiga pemain,” ucapnya.
Robert pun senang dengan kemenangan timnya.

Rekor 11 tahun tidak pernah menang di Kanjuruhan, akhirnya dipecahkan oleh pelatih asal Belanda ini.
“Saya punya catatan bagus di Kanjuruhan,” tegas Robert.
Mario Gomez minta maaf ke suporter
Liga 1 2020 Dilanjutkan Awal Tahun 2021, Persikabo 1973 Tegaskan Pemainnya Tetap Dapat Gaji |
![]() |
---|
Liga 1 2020 Ditunda hingga Tahun 2021, Pelatih Persikabo 1973 Pilih Liburkan Pemain |
![]() |
---|
Nasib Liga 1 2020 Belum Jelas, Syahrul Trisna Fadillah Berharap Diganti Turnamen |
![]() |
---|
Syahrul Trisna Fadillah Sebut Semua Pihak Merugi Apabila Liga 1 2020 Tak Dilanjutkan |
![]() |
---|
Akmal Marhali: PSSI dan PT LIB Stop Memberi Harapan Kosong Soal Lanjutan Liga 1 2020 |
![]() |
---|