Sudjiwo Tedjo Cecar Anies Baswedan Soal Ganti Undang-Undang IKN Bila Jadi Presiden : Gak Ada Rencana
Anies Baswedan akan lanjutkan proyek IKN sesuai Aturan, Sudjiwo Tedjo Kekeuh : UU Kan Bisa Dkiubah
Penulis: Sanjaya Ardhi | Editor: Vivi Febrianti
Anies Baswedan juga enggan beropini soal IKN Nusantara.
"Kalau sudah jadi Undang-Undang kita gak beropini. Laksanakan aja," kata Anies Baswedan.
Melansir Kompas.com, Direktur Eksekutif Trias Politika Strategis Agung Baskoro berpendapat IKN Nusantara menjadi narasi bagi Anies agar mendapat tiket untuk Pilpres 2024.
"Dalam konteks pra-pilpres ini, Koalisi Perubahan Indonesia (KPI) perlu memastikan tiket agar pencapresan Anies tak terganggu oleh hal-hal apa pun.
Sehingga narasi keberlanjutan dalam konteks IKN menjadi lebih utama ketimbang menolaknya," kata Agung.
Selain itu, Agung menjelaskan, restu dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) juga pasti diperlukan Anies untuk maju sebagai Capres 2024.
Apabila Anies mendapat restu, maka pendukung Jokowi bisa saja melihat Anies sebagai alternatif pilihan mereka di tengah kompetisi elektoral yang begitu kompetitif.
Hanya saja, apabila Anies dinarasikan akan melanjutkan IKN, maka elektabilitasnya kemungkinan akan menurun.
"Ketika narasi continuity menjadi prioritas ketimbang agenda perubahan, mesti akan menimbulkan ekses termasuk elektabilitas," tuturnya.
Daftar Tokoh Antar Affan Kurniawan ke Pemakaman, Pengusaha Ini Janjikan Beasiswa untuk Adik Almarhum |
![]() |
---|
Bisikan Anies Baswedan ke Ibu Driver Ojol Korban Brimob, Semprot Anggota DPR yang Meremehkan Publik |
![]() |
---|
Kesetiaan Muzakir Manaf Pada Presiden Prabowo, 3 Kali Dukung Pilpres, Kini 4 Pulau Aceh Diambil Tito |
![]() |
---|
Mata Sembab Najwa Shihab di Depan Jasad Suami Disorot, Anies dan Ahok Kompak Melayat Kuatkan Nana |
![]() |
---|
Rencana Ono Surono Jika Jadi Gubernur Jabar, Beda Jauh dengan Dedi Mulyadi, Kini Tidak Akur |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.