Travel
10 Rekomendasi Tempat Wisata Agrowisata dan Edukasi di Bogor, Cocok untuk Isi LIburan Sekolah
Beberapa tempat wisata di Bogor ada yang bertema agrowisata dan edukasi, cocok untuk isi libur sekolah dengan belajar sambil bermain.
Penulis: tsaniyah faidah | Editor: Tsaniyah Faidah
6. Kebun Raya Bogor
Kebun Raya Bogor merupakan salah satu tempat wisata di Bogor yang sangat terkenal.
Di dalamnya terdapat banyak sekali tanaman yang bisa kita lihat dan pelajari.
Kebun Raya Bogor juga terkenal dengan bunga Rafflesia Arnoldi atau bunga bangkai.
Baca juga: 4 Tempat Wisata Bogor yang Tawarkan Aktivitas Menarik, Cocok Dikunjungi saat Libur Akhir Pekan
Museum ini jarang didatangi pengunjung karena keberadaannya yang tidak banyak diketahui oleh warga Bogor.
Meski begitu, isi tempat wisata di Bogor yang satu ini informatif dan edukatif.
Tidak hanya jenis tanah, kita juga bisa melihat berbagai macam peralatan yang digunakan untuk meneliti tanah dan batuan.
Baca juga: Pesona Lembah Tepus Bogor, Tempat Wisata Alam di Bogor yang Punya Pemandangan Eksotis
8. Taman Safari
Berwisata edukasi dengan belajar bentuk dan nama-nama hewan bisa dilakukan di Taman Safari.

Kamu juga bisa membawa anak-anak untuk mengenal istilah nama lain dari binatang disini.
Anak-anak dijamin akan merasa senang berlibur kesini karena bisa bertemu dan memberi makan banyak hewan.
Baca juga: 10 Tempat Wisata di Bogor yang Jadi Incaran Pengunjung, Nomor 2 Paling Favorit
tempat wisata
Bogor
Warso Farm
Mulyaharja
Taman Buah Mekarsari
Cibalung Happy Land
Kuntum Farmfield
Kebun Raya
Museum Tanah dan Pertanian
Taman Safari
Museum Zoologi
Eco Art Park Sentul
5 Wisata Kampung Budaya di Bogor, Belajar Tradisi Sambil Liburan dengan HTM Terjangkau |
![]() |
---|
5 Rekomendasi Tempat Wisata dengan Spot Foto Unik di Bogor yang Wajib Dikunjungi, HTM Ramah Kantong |
![]() |
---|
5 Tempat Wisata Jalur Pendakian Ringan di Bogor, Cocok untuk Pemula dengan HTM Terjangkau |
![]() |
---|
5 Tempat Wisata Bogor Paling Sejuk, Bikin Betah Berlama-lama, Tiket Masuk Ramah Kantong |
![]() |
---|
5 Tempat Wisata Bogor Murah untuk Akhir Pekan, Tiket Masuk Mulai Rp 5.000 Cocok Buat Healing |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.