Hasil Kualifikasi Piala Asia U-23 2023, Turkmenistan Hancurkan Taiwan
Turkmenistan meraih hasil sempurna di laga perdana Kualifikasi Piala Asia U-23 2023.
Editor:
Yudistira Wanne
Tribun Network
Suasana pertandingan Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 antara timnas U-23 Taiwan vs Turkmenistan di Stadion Manahan, Surakarta, Rabu (6/9/2023).
Hanya saja Arslan Saparov dkk kesulitan menembus pertahanan Taiwan.
Skor 1-0 untuk Turkmenistan bertahan hingga babak pertama diakhiri.
Turkmenistan menggandakan keunggulan pada menit ke-63.
Berawal dari serangan balik, Shamammet Hydyrow menunjukkan aksi ciamik dengan melewati dua pemain bertahan Taiwan.
Shamammet Hydyrow lalu memperdaya penjaga gawang Taiwan dengan sepakan terukurnya.
Turkmenistan unggul 2-0 atas Taiwan.
Turkmenistan menambah dua gol lagi dalam jarak waktu yang berdekatan.
Nurmyart Rozyyev sukses membobol gawang Taiwan setelah berhasil memanfaatkan kemelut di kotak penalti pada menit ke-76.
Dua menit berselang, Shamammet Hydyrow mencetak hattrick melalui tendangan kerasnya.
Turkmenistan unggul 4-0 atas Taiwan.
Baca Juga
| Majikan Melarang Puasa, TKW Asal Indonesia di Taiwan Terpaksa Sahur di Toilet, Ini Kisah Pilunya |
|
|---|
| Respon Anies Baswedan Soal Tren Tagar Kabur Aja Dulu Viral, Intip Gaji WNI yang Kerja di 9 Negara |
|
|---|
| Persiapan Puluhan Tamu Taiwan Sebelum Ramaikan BSF CGM 2025 di Bogor, Ada Upacara Ritual |
|
|---|
| 80 Orang dari Taiwan Ramaikan Bogor Street Festival Cap Go Meh, Bawa Rupang Berusia Ribuan Tahun |
|
|---|
| Kabar Duka - Aktris Taiwan Barbie Hsu Meninggal, Terkuak Penyebab Sanchai Meteor Garden Tutup Usia |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.