Cara Cepat Kerjakan Latihan Soal UTBK SNBT 2024 Penalaran Matematika, Materi Bilangan Hingga Aljabar

Tips dan trik cara cepat kerjakan latihan soal UTBK SNBT 2024 materi Penalaran Matematika. Lengkap dengan pembahasan dan jawabannya

Penulis: khairunnisa | Editor: khairunnisa
SNPMB
Tips dan trik cara cepat kerjakan latihan soal UTBK SNBT 2024 materi Penalaran Matematika. Lengkap dengan pembahasan dan jawabannya 

TRIBUNNEWSBOGOR.COM - Pengerjaan soal UTBK SNBT 2024 ternyata ada cara cepat dan tipsnya guna memudahkan para peserta.

Sebab dalam ujian UTBK SNBT 2024 nanti, panitia hanya menyediakan waktu tiga jam 15 menit saja untuk para peserta.

Untuk diketahui, jumlah soal UTBK SNBT 2024 adalah 155 soal.

Salah satu materi yang kerap jadi momok bagi para peserta SNBT 2024 adalah Penalaran Matematika.

Dalam waktu 30 menit, peserta UTBK 2024 harus menjawab 20 soal Penalaran Matematika.

Di materi Penalaran Matematika, ada empat sub materi yang akan diujikan dalam UTBK 2024 yakni bilangan, pengukuran dan geometri, data dan ketidakpastian, serta Aljabar.

Tips dan trik cara cepat kerjakan latihan soal UTBK SNBT 2024 materi Penalaran Matematika. Lengkap dengan pembahasan dan jawabannya
Tips dan trik cara cepat kerjakan latihan soal UTBK SNBT 2024 materi Penalaran Matematika. Lengkap dengan pembahasan dan jawabannya (kolase Kompas.com)

Satu bulan jelang pelaksanaan UTBK 2024, para pejuang SNBT harus mempersiapkan diri dengan mengerjakan latihan soal.

Dihimpun TribunnewsBogor.com, berikut adalah contoh latihan soal Penalaran Matematika lengkap dengan cara cepat mengerjakan soal UTBK 2024:

1. Jika -2 < x>

A. 0 < xy>B. -3 < xy>C. 0 < xy>D. -2 < xy>E. 0 < xy>

Pembahasan:

Pakai trik cepat

Ruas kanan dan kiri saling dikali

-2 x 0 = 0

-2 x 1,5 = -3

Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved