Info Tekno
Awas! Kemunculan GhostGPT Bawa Bahaya, AI Tanpa Sensor Ini Dipakai Hacker untuk Meretas Akun
Di era teknologi Artificial Intellent (AI) yang telah ramai digunakan banyak orang seperti ChatGPT, Meta AI dan yang lainnya, kini muncul GhostGPT
Penulis: Naufal Fauzy | Editor: Naufal Fauzy
Pemrosesan cepat GhostGPT memiliki waktu respons cepat yang membantu para peretas membuat konten jahat secara efisien.
Dalam materi promosi GhostGPT, disebutkan bahwa chatbot AI ini lebih untuk keamanan dunia maya daripada untuk membantu serangan peretas di dunia maya.
Namun Abnormal Security memperingatkan karena ini sulit dipercaya.
"klaim ini sulit dipercaya, mengingat ketersediaannya di forum kejahatan dunia maya dan fokusnya pada penipuan BEC," ungkap Abnormal Security.
Hadirnya GhostGPT ini diharapkan kepada para pengguna akun apapun itu ke depan harus lebih ekstra waspada terkait serangan Hacker yang mungkin bisa melonjak di kemudian hari karena chatbot AI ini.
Baca berita Tribunnews Bogor lainnya di Google News
Ikuti saluran Tribunnews Bogor di WhatsApp: https://whatsapp.com/channel/0029VaGzALAEAKWCW0r6wK2t
| Inilah Deretan Fitur Rahasia WhatsApp yang Wajib Dicoba: Anti-Intip dan Anti-Sadap |
|
|---|
| Foto Jernih Tanpa Mahal? 5 HP OPPO Ini Hasil Jepretannya Juara, dengan Sensor Besar dan AI |
|
|---|
| ASUS ROG Phone 8 vs Nubia Redmagic 9 Pro, Siapa Paling Buas Buat Main Game? Harga Beda Tipis |
|
|---|
| Waspadai Modus Penipuan WhatsApp yang Makin Canggih: QRIS Palsu hingga Share Screen |
|
|---|
| 5 Rekomendasi HP dengan Baterai Besar dan Fast Charging, Siap Dipakai Padat Aktivitas Seharian |
|
|---|
