Harga HP
Harga HP Xiaomi 14T: Pakai MediaTek Dimensity 8300 Ultra, Kamera 50 MP Leica Summilux, Diperkaya AI
Sektor fotografi Xiaomi 14T dibekali fitur Xiaomi AISP, yang merupakan teknologi kolaborasi bersama Leica dengan bantuan AI.
Penulis: Tiara A. Rizki | Editor: Tiara A. Rizki
Perlu dicatat, harga HP ini bisa saja berubah sewaktu-waktu, dan berbeda-beda antara satu toko dengan toko lainnya, offline maupun online.
Ketersediaan stok atau warna pun bergantung pada masing-masing toko.
Spesifikasi Xiaomi 14T
Dimensi dan bobot
160,5 mm (panjang) x 75,1 mm (lebar) x 7,8 mm (ketebalan)
bobot 195 gram
Layar
AMOLED 6,67 inci, resolusi 1,5K Crystal Res, refresh rate 144 Hz, kerapatan piksel 446 PPI, tingkat kecerahan maksimum hingga 4.000 nits, HDR 10+, Dolby Vision, TrueColor, sertifikasi TUV Rheinland (proteksi dari paparan blue light)
Prosesor
MediaTek Dimensity 8300 Ultra
CPU: 1x Cortex-X4 (3,35 GHz), 3x Cortex-X4 (3,2 GHz), 4x Cortex-A720 (2,2 GHz)
GPU: Arm Mali-G615 MC6
NPU: MediaTek NPU 780
RAM dan memori penyimpanan
12/256 GB, 12/512 GB
UltraSpace hingga 8 GB, 12 GB
Tak ada slot memori eksternal
Kamera
- Kamera depan
32 MP (f/2.0) - Kamera belakang
Kamera utama 50 MP (f/1.7, OIS, Sensor gambar Sony IMX906, lensa Leica Summilux)
Kamera telefoto 50 MP (f/1.9) 50 mm, PDAF, 2x optical zoom
Kamera ultrawide 12 MP (f/2.2) 15 mm, 1/3.06", 1.12µm
Baterai
5.000 mAh
67 watt HyperCharge
Sistem operasi
Android 14, HyperOS
Fitur pendukung
Koneksi 5G, USB C, NFC, WiFi 7, Bluetooth 5.4, sertifikasi tahan air dan debu rating IP68, Dolby Atmos, AI Face Unlock, fingerprint dalam layar, dukungan AI, iR Blaster
Warna
Titan Black, Titan Gray
Untuk spesifikasi lebih lanjut, kamu bisa mendapatkannya di situs mi.co.id.
(TribunnewsBogor.com/Tia)

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.