Diplomat Muda Tewas
7 Fakta Baru Kasus Kematian Diplomat Muda Arya Daru, Mulai dari Kondisi Wajah Hingga Tas Almarhum
Pihak Polda Metro Jaya telah menyampaikan perkembangan terbarunya soal penyelidikan kasus kematian diplomat muda
Penulis: Naufal Fauzy | Editor: Naufal Fauzy
Kolase Kompas TV
MISTERI KEMATIAN DIPLOMAT - Pihak Polda Metro Jaya telah menyampaikan perkembangan terbarunya soal penyelidikan kasus kematian diplomat muda Arya Daru Pangayunan, Kamis (24/7/2025). Polisi mengungkap sejumlah fakta baru terkait misteri kematian diplomat ini.
7. Masih Misteri
Pihak Polda Metro Jaya sementara ini masih menyelidiki kematian Arya Daru ini.
Hasil laboratorium forensik yang belum keluar menjadi alasan polisi masih belum bisa menyimpulkan.
Kasus ini sudah berjalan selama dua pekan lebih sejak korban ditemukan tewas pada 8 Juli 2025 lalu.
Misteri kematian sang diplomat muda ini pun masih belum terjawab, apakah korban bunuh diri atau korban dibunuh seseorang.
"Sampai saat ini penyelidik masih terus bekerja dan kami berkomitmen akan mengungkap kasus ini," ungkap Ade Ary, Kamis (24/7/2025).
Baca berita lain TribunnewsBogor.com di Google News
Ikuti saluran Tribunnews Bogor di WhatsApp: https://whatsapp.com/channel/0029VaGzALAEAKWCW0r6wK2t
Berita Terkait: #Diplomat Muda Tewas
| Didatangi Kuasa Hukum Arya Daru, Polisi Akhirnya Jujur Soal HP Hilang, Ungkap Pencarian Terakhir |
|
|---|
| Akhirnya Terjawab Soal HP Arya Daru Diduga Aktif Lagi, Terkuak Sosok yang Baca Chat di WA Almarhum |
|
|---|
| Siap Temui Pita, Polisi Bakal Buka-bukaan Kasus Kematian Arya Daru, Jujur Soal Rekaman CCTV |
|
|---|
| Terjawab Alasan Kontrasepsi Jadi Barang Bukti Kematian Arya Daru, Pita Pertanyakan Benda Lain di Kos |
|
|---|
| Kesaksian Penjaga Makam Diplomat Arya Daru, Vara Pernah Datang ? Bunga Putih dan Bata Jadi Misteri |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.