Baru Ingat Anak Istri, Heryanto Nangis Usai Bunuh dan Setubuhi Pegawai Minimarket: Titip Keluargaku
Baru ingat kepada anak dan istrinya usai membunuh Dian Oktaviani, Heryanto pun menangis di depan penyidik.
Penulis: Vivi Febrianti | Editor: Vivi Febrianti
TRIBUNNEWSBOGOR.COM -- Baru ingat kepada anak dan istrinya usai membunuh Dian Oktaviani, Heryanto pun menangis di depan penyidik.
Heryanto bahkan menitipkan keluarganya ke polisi saat diciduk.
Kepada penyidik, Heryanto mengaku telah membunuh Dian Oktaviani dan membuang mayatnya ke aliran Sungai Citarum, Karawang, Jawa Barat.
Ia juga menghilangkan jejak dengan cara membakar barang-barang milik Dian.
Menurut Kasat Reskrim Polres Karawang AKP M. Nazal Fawwaz, Heryanto sempat menyetubuhi Dian Oktaviani.
"Korban sempat disetubuhi oleh pelaku," katanya.
Bahkan aksi keji Heryanto itu dilakukan di ruang keluarga.
Uyun menuturkan, Dina dibunuh oleh Heryanto dengan cara dicekik.
"Meninggal dunia dengan cara dicekik," katanya.
Perbuatan sadis itu dilakukan oleh Heryanto di ruang tamu rumahnya.
"Di ruang tamu," tambah Uyun.
Di lokasi tersebut diketahui terdapat kasur.
"Di ruang tamu ada kasur, di situlah korban dilakukan perbuatan tersangka terhadap korban di ruang keluarga," ucapnya.
Padahal di rumah itu, kata Uyun, Heryanto tinggal bersama anak dan istrinya.
Namun ia tega melakukan perbuatan sadis itu di tempatnya berkumpul bersama keluarga.
Fitnah Heryanto Usai Bunuh Pegawai Minimarket, Santai Ceritakan Tubuh Dina Oktaviani Usai Disetubuhi |
![]() |
---|
Bukan Kunci Brankas, Terungkap Bujukan Hery Agar Dina ke Rumahnya, Khilaf Usai Terima Pinjaman Uang |
![]() |
---|
Keberadaan Anak Istri Saat Hery Bunuh Pegawai Minimarket, Jasad Dina Disetubuhi di Ruang Keluarga |
![]() |
---|
Perilaku Tenang Heryanto, Bertolak Belakang dengan Kasus Tewasnya Pegawai Minimarket, Orang Tua Syok |
![]() |
---|
Tangis Pegawai Minimarket Sebelum Dibunuh, Gelagat Terakhir Dina Soal Niat Baik untuk Teman Terkuak |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.