TOPIK
Longsor di Sukabumi
-
tim SAR gabungan dari BPBD, TNI, Polri, Basarnas, PMI, Tagana, SKPD, relawan dan masyarakat masih terus melakukan pencarian
-
Keberadaan wisatawan dilokasi longsor menghambat petugas melakukan evakuasi dan mengirimkan bantuan
-
Dalam insiden tanah longsor di Cisolok Sukabumi ini puluhan orang diduga masih tertimbun hingga Senin (1/1/2019).
-
Data sementara korban yang ditemukan, kata dia, berjumlah 66 orang di antaranya 2 tewas, 3 luka berat dan sisanya luka ringan.
-
Hari Senin (31/12/2018) sekira pukul 17.30 WIB, longsor tiba-tiba terjadi di Cisolok, Sukabumi yang menyebabkan 41 orang tertimbun