Videotron Jakarta Selatan Jadi Trending Topik di Twitter, Netizen Penasaran Ingin Lihat Sosok Ini
Dalam sejumlah video yang direkam oleh netizen, tampak pemeran dari video itu ialah bintang asal Jepang
Penulis: Ardhi Sanjaya | Editor: Ardhi Sanjaya
Laporan Wartawan TribunnewsBogor.com, Ardhi Sanjaya
TRIBUNNEWSBOGOR.COM -- Insiden pemutaran film porno di videotron Kebayoran Baru, Jakarta Selatan menjadi trending topik di Twitter.
Netizen malah penasaran ingin lihat sosok ini.
Kejadian mengejutkan dan sangat trak disangka terjadi pada siang ini.
Sebuah video tron menayangkan adegan film porno.
Dalam sejumlah video yang direkam oleh netizen, tampak pemeran dari video itu ialah bintang asal Jepang.
Ada banyak komentar dan lelucon yang dilemparkan oleh netizen di akun Twitternya.
Berikut ini sejumlah postingan netizen :
@mrstyamel, #videotron jadi tranding topic sore ini. Emang parah si gimana kalo ada anak kecil yang liat? Huuuuuaaa tulung tuluung Jkt mah aneh wae
@Holic_Curva_Sud, Parahhh coegg mana vokep nya jav lagii #videotron
@Dina_cliqenda, Kasian KPI, capek2 sensor sana sini.. nyampe Sandy temen nya Spongebob aja di sensor gara2 pke bikini, eh di #videotron pada nonton
@Jabrunrawk, Cuman masukan nih, JAVnya yang wanita hamil donk yang ditayanginnya #nobarJAV #VIDEOTRON
@MangSiHejo, Karena Nonton JAV di HP dan Laptop sudah terlalu mainstream. Jadi nonton di #videotron JakSel
@Heru_Bar, Penasaran ma tampang operator #videotron yg lagi hits
@adhietdharma, Ketika kominfo sibuk blok situs2 porno, kemudian terjadilah nobar bokep berjamaah.. Kok bisa sih #videotron
