Bogor Istimewa
Kabupaten Bogor Istimewa Dan Gemilang

Anak Ulang Tahun, Kalina Ocktaranny Tulis Doa Haru dan Bela-belain Datang Bawa Kado Spesial Ini

Kalina ungggah foto Azka yang tersenyum gembira begitu sang mama berikan kado spesial di hari ulang tahunnya yang ke-12.

Penulis: Yuyun Hikmatul Uyun | Editor: Yuyun Hikmatul Uyun
Kolase TribunBogor
Kalina Ocktaranny dan Azka Corbuzier 

TRIBUNNEWSBOGOR.COM -- Kalina Ocktaranny hari ini sedang berbahagia.

Bukan soal kekasihnya, melainkan anak semata wayangnya bersama Deddy Corbuzier sedang berulang tahun.

Ya. Kalina dan Deddy ini diketahui pernah menikah pada 25 Februari 2005.

Saat itu pernikahan keduanya pun berlangsung beda dari yang lain.

Mereka mengambil tema serba hitam saat pernikahan tersebut digelar.

Apalagi, saat itu Deddy masih ciri khas dengan penampilannya yang kelopak mata hitam dan janggut uniknya.

Deddy Corbuzier dan Kalina
Deddy Corbuzier dan Kalina (sctv)

Usai setahun menikah, Kalina dan Deddy pun dikaruniai buah hati yang bernama Azkanio Nikola Corbuzier.

Kehidupan pasangan ini bertahan selama kurang lebih 8 tahun.

Pada 31 Januari 2013, pasangan tersebut bercerai di Pengadilan Negeri Jakarta Utara.

Baca: Prabowo dan Amien Rais Bertemu Rizieq Shihab, Gerindra Diyakini Tinggalkan PKS

Baca: Hari Terakhir Masa Kampanye, Bima Arya Siapkan Kejutan Untuk Warga Kota Bogor

Kalina pun sempat menikah lagi pada Mei 2017 dan harus kembali bercerai untuk kedua kali pada Mei 2018.

Walaupun begitu, hubungan Kalina dan Deddy, malah semakin intim layaknya seorang sahabat.

Mereka sama-sama mengasuh Azka tanpa adanya perselisihan seperti pasangan artis lainnya yang bercerai.

Azka memang lebih memilih tinggal bersama sang ayah, Deddy Corbuzier.

Tapi Kalina tak pernah absen untuk mengetahui dan memantau kondisi kesehatan buah hatinya tersebut.

Baca: Taman Safari Indonesia Cisarua Gelar Lomba Foto International Animal Photo Competition 2018

Seperti saat momen ulang tahun Azka.

Kalina pun memberikan kado dan ucapan terbaik yang maknanya sangat dalam.

Melansir dari akun pribadinya, Kalina mengungggah foto Azka yang tersenyum gembira begitu sang mama berikan kado spesial di hari ulang tahunnya yang ke-12.

Dalam foto tersebut, Azka juga terlihat memegang kue berbentuk babi warna merah muda.

Di piring kue tersebut tertulis "Happy Birthday Azka, love mama."

Lalu, di slide terakhir, Kalina pun memeluk Azka dari belakang, keduanya sama-sama tersenyum.

Mata sipit keduanya ketika tersenyuum terlihat sangat mirip.

Sayangnya, dalam foto tersebut tak ada sosok Deddy Corbuzier.

Baca: Meraih Malam Lailatul Qadar-Bolehkan Wanita Itikaf di Masjid? Ini Penjelasan dan Panduan Lengkapnya

Pemilihan kue bentuk babi ini bukan tanpa alasan.

Pasalnya, Azka ini suka dengan karakter babi yang menurutnya lucu.

Bahkan ia mempunyai bantal hingga guling berbentuk babi.

Terlihat dari beberapa unggahannya di Instagram.

Hi #Hi #pig #funny #cool #hashtag

Baca: Daftar Harga Kebutuhan Pokok Di 7 Pasar Kota Bogor Jelang Lebaran 2018

Baca: Anak Ulang Tahun, Kalina Ocktaranny Tulis Doa Haru dan Bela-belain Datang Bawa Kado Spesial Ini

Walaupun begitu, tak hanya unggah foto, Kalina juga tuliskan ucapan sekaligus doa untuk buah hati tercinta.

Tulisannya cukup panjang, begini ungkapannya:

"Selamat ulang tahun yg ke 1️2️ anak mama @azkacorbuzier

Jadilah manusia yg rendah hati, yg selalu menghargai orang lain tanpa melihat tinggi atau rendah kasta org itu. Jadilah manusia yg bs berguna utk banyak org.

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved