Info Kesehatan
Cara Mengobati dan Mencegah Penyakit Batu Ginjal, Jangan Sepelekan Minum Air Putih
Merangkum dari Mayo Clinic, berikut 4 cara mengobati penyakit ginjal dan juga pencegahannya
TRIBUNNEWSBOGOR.COM -- Batu ginjal merupakan salah satu penyakit yang banyak ditakuti.
Hal ini karena biasanya penyakit ini ditandai dengan rasa nyeri yang luar biasa, bahkan tak tertahankan saat berkemih.
Kabar buruknya, menurut Kidney.org, penyakit yang disebut dengan istilah medis nefrolitiasis ini mempengaruhi satu dari 10 orang di dunia.
Batu ginjal sendiri merupakan penyakit yang disebabkan oleh penumpukan kristal mineral yang mengendap di saluran kemih.
Batu yang dimaksud dalam penyakit ini terbentuk dari mineral yang biasa ditemui dalam urine.
Dikutip dari Business Insider, beberapa kondisi medis seperti diabetes, tekanan darah tinggi, serta obesitas diketahui dapat meningkatkan risiko penyakit batu ginjal.
Untuk itu, sangat penting bagi penderita ketiga kondisi tersebut untuk mencegah batu ginjal agar dapat menghindari komplikasi lebih serius.
Merangkum dari Mayo Clinic, berikut 4 cara mengobati penyakit ginjal dan juga pencegahannya:
• Wajib Dihindari, Catat 8 Kebiasaan yang Jadi Penyebab Ginjal Rusak !
• Waspada Darah Tinggi Bisa Sebabkan Gagal Ginjal, Ini Penyebabnya
1. minum air putih sebanyak-banyaknya
Bagi orang dengan riwayat batu ginjal, dokter biasanya menganjurkan minum cukup cairan untuk mengeluarkan sekitar 2 liter urine sehari.
Bahan Alami untuk Mengobati Radang Tenggorokan di Rumah - Obat Radang Tenggorokan |
![]() |
---|
Ramuan Tradisional untuk Mengobati Masuk Angin, Jangan Lupa Jaga Asupan Makanan |
![]() |
---|
Cara Mengobati Sakit Gigi Pakai Bahan Tradisional, Kunyah Daun Jambu Biji Bisa Redakan Nyeri |
![]() |
---|
Cara Mengobati Diare Menggunakan Bahan Alami, Jangan Coba Makan Gorengan |
![]() |
---|
Obat Sakit Gigi - Cara Mengobati Sakit Gigi Pakai Bahan Tradisional Lihat di Sini! |
![]() |
---|