Viral di Medsos

Viral Netizen Dapat Chat WA Pinjol Cair Puluhan Juta Padahal Tak Pernah Pinjam, Waspada Trik Jebakan

Daripada berpotensi merugikan diri sendiri, pihaknya menyarankan agar masyarakat memblokir semua nomor penawaran pinjol yang masuk melalui pesan priba

Editor: khairunnisa
Tangkapan layar TikTok
Tangkapan layar chat WhatsApp pinjaman online telah cair puluhan juta Rupiah. 

Pinjol ramai di medsos

Lebih lanjut dirinya meminta masyarakat mengabaikan apabila mendapat pesan demikian.

“Abaikan saja, terutama jika link tersebut terkesan mencurigakan. Seperti menggunakan domain gratisan, atau short URL,” pungkasnya.

Sebagaimana diberitakan, sebuah unggahan warganet perihal pesan WhatsApp pinjaman online cair puluhan juta rupiah ramai di media sosial TikTok.

Dalam pesan yang diterima disebutkan, pinjaman telah disetujui dan meminta penerima pesan melakukan klik sebuah tautan.

Baca juga: Penagih Pinjol Ilegal Kerap Mengintimidasi, Polisi Gerebek Kantornya, 98 Pekerjanya Diamankan

Padahal yang bersangkutan tidak pernah mengajukan pinjaman di pinjol.

“Be careful gaes,” tulis pengunggah akun TikTok @budakmedsos.

“Kalau ada WA kyk gini abaikan jgn buka linknya & langsung blokir nomornya. Kaget tiba2 dpt WA kyk gini krna ga prnh ngajuin pinjol. Lgsg panic dag dig dug serrr rasanya. Sempet gw balesin klo gw ga pernah ngajuin pinjol. Terus gw searching itu trik pinjol ilegal ngirim2 pake WA/SMS,” tulis si pengunggah dalam videonya.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Apa yang Harus Dilakukan jika Menerima Chat WhatsApp Pinjol Cair Puluhan Juta Rupiah?"

Sumber: Kompas.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved