Aib Patrick Kluivert Dikuliti Dibanding-bandingkan dengan Shin Tae-yong, Erick Thohir Bereaksi Keras
Aib pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert dikuliti hingga dibanding-bandingkan dengan Shin Tae-yong, Erick Thohir mengurai tanggapan keras.
Penulis: khairunnisa | Editor: khairunnisa
TRIBUNNEWSBOGOR.COM - Sederet aib Patrick Kluivert dikuliti publik di linimasa, Ketua Umum PSSI Erick Thohir bereaksi keras.
Seperti diketahui, pelatih baru Timnas Indonesia itu belakangan dibanding-bandingkan dengan sosok Shin Tae-yong.
Sebab kata khalayak di media sosial, rekam jejak karir dan kepribadian Shin Tae-yong lebih baik daripada Patrick Kluivert.
Rekam jejaknya disebut tidak lebih baik dari Shin Tae-yong, skandal Patrick Kluivert dikuliti.
Hal itu berkaitan dengan skandal judi yang pernah menimpa Kluivert di tahun 2017.
Patrick Kluivert pernah diisukan terlilit utang judi sebanyak 1 juta Euro kepada sebuah geng kriminal di German.
Kala itu Patrick Kluivert tengah menjabat sebagai direktur sepak bola klub PSG.
Selain kasus judi dan utang, Patrick Kluivert juga sempat terjerat kasus pelecehan seksual.
Di tahun 1997 saat masih menjadi sepak bola di klub Ajax Amsterdam, Patrick Kluivert diisukan melecehkan seorang wanita berusia 20 tahun.
Selain skandalnya, Patrick Kluivert juga disorot terkait karir kepelatihannya.
Seperti diketahui, Patrick Kluivert dikenal sebagai legenda sepak bola Belanda hingga disebut striker terbaik di sana.
Namun kecemerlangan Patrick Kluivert sebagai pemain tak selaras dengan karir kepelatihannya.
Pelatih asal Belanda yang lahir pada 1 Juli 1976 itu minim kemenangan saat melatih timnas senior Curacao hingga Adana Demirspor.
Dari 34 laga yang dipimpinnya, Patrick Kluivert berhasil meraih 12 kemenangan, 12 kalah dan 10 seri.
Karenanya, presentase kemenangan Patrick Kluivert hanya 35 persen.
Baca juga: Antusias Sambut Patrick Kluivert, Ternyata Ini Alasan Mees Hilgers Tak Posting Soal Shin Tae-yong
Respon Erick Thohir
| Dari Dapur Iseng Jadi Viral: Ini Kisah Dua Sahabat di Balik Donat Mochi Hits Mave Douchi Bogor |
|
|---|
| Diam-diam Ternyata DJ Bravy Sudah Putus dari Erika Carlina, Terungkap Alasannya Batal Nikah |
|
|---|
| Sosok Pengacara yang Honornya Rp250 Juta Belum Dibayar Raffi Ahmad, Ungkit Kasus Narkoba Tahun 2013 |
|
|---|
| Ini Makna dari 6 Tulisan di Senjata Milik Pelaku Ledakan SMAN 72, Tiru Teroris Ternama di Dunia |
|
|---|
| Terkuak Makna dari 6 Tulisan di Senjata Milik Pelaku Ledakan SMAN 72, Pengamat Teroris Ungkap Fakta |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bogor/foto/bank/originals/sty-kluivert-erick-thohir.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.