Diplomat Muda Tewas
Terjawab Misteri Sosok Dalam Kamar Diplomat Arya Daru, Jejak Sidik Jari dan DNA di TKP Jadi Bukti
Misteri soal sosok yang dicurigai ada dalam kamar diplomat Kemlu Arya Daru Pangayunan akhirnya terjawab.
Penulis: Vivi Febrianti | Editor: Vivi Febrianti
Namun hal itu dibantah oleh Ketua Harian Kompolnas Irjen Pol (Purn) Arief Wicaksono Sudiotomo.
Menurut Arief, dipastikan tidak ada orang lain di dalam kamar itu selaln Arya Daru.
Baca juga: Fakta Baru Plastik Fotocopy di Balik Lapisan Lakban Kuning Diplomat Arya Daru, Polisi Cari Pelaku
"Fakta yang didapatkan, sudah jelas tidak ada orang yang masuk ke dalam kamar setelah almarhum pukul 23.23 habis buang sampah, masuk," jelasnya.
Bahkan hingga pagi hari, kata dia, pintu kamar kos Daru juga dalam kondisi terkunci dari dalam.
Kemudian dibuka pagi-pagi oleh penjaga kosan, itu memang kamar dikunci, diselot dari dalam. Tidak ada sama sekali keberadaan pihak lain," ucap dia
Tak hanya Itu saja, penyidik juga tidak menemukan adanya sidik jari dan DNA lain di kamar Daru.
"Hasil olah TKP tidak ditemukan sidik jari lain atau ninger print selain almarhum. Termasuk pemeriksaan DNA di sítu, yaitu semua identik dengan almarhum," ungkap dia.
Terkait is kantong plastik hitam, kata dia, ada beberapa yang hanya bisa disampalkan oleh penyidik.
"Jadi ada bekas sisa bungkus makanan, karena sebelum masuk menjelang pukul 22.22 WIB, almarhum sempat bell makanan online, dan sempat disantap sebelum masuk ke kamar," katanya.
Selain itu, ada pula struk dan beberapa barang lan yang ditemukan oleh penyidik.
"Kemudian ada struk hasil pembelian, ada dua kami lhat. Ada beberapa barang yang mungkin bisa dijelaskan oieh penyidik," tandasnya.
Ikuti saluran Tribunnews Bogor di WhatsApp :
| Didatangi Kuasa Hukum Arya Daru, Polisi Akhirnya Jujur Soal HP Hilang, Ungkap Pencarian Terakhir |
|
|---|
| Akhirnya Terjawab Soal HP Arya Daru Diduga Aktif Lagi, Terkuak Sosok yang Baca Chat di WA Almarhum |
|
|---|
| Siap Temui Pita, Polisi Bakal Buka-bukaan Kasus Kematian Arya Daru, Jujur Soal Rekaman CCTV |
|
|---|
| Terjawab Alasan Kontrasepsi Jadi Barang Bukti Kematian Arya Daru, Pita Pertanyakan Benda Lain di Kos |
|
|---|
| Kesaksian Penjaga Makam Diplomat Arya Daru, Vara Pernah Datang ? Bunga Putih dan Bata Jadi Misteri |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.