Nelayan Temukan Harta dari Muntahan Ikan Paus, Dikira Kotoran Biasa, Ternyata Ditawar Rp 44 Miliar
seorang nelayan asal Thailand ini mendadak temukan kotoran yang disebut kotoran termahal di dunia.
TRIBUNNEWSBOGOR.COM - Di dunia ini ada banyak harta karun yang telah disediakan oleh alam.
Tetapi justru kebanyakan mereka yang menemukan harta karun alam ini ditemukan dengan cara tidak sengaja.
Seperti kisah berikut ini, seorang nelayan mendadak temukan kotoran yang disebut kotoran termahal di dunia.
Menurut 24h.com.vn, pada Selasa (1/12/20), dilaporkan bahwa pada 30 November 2020, seorang nelayan Thailand menemukan beberapa kotoran besar.
Nelayan yang beruntung itu bernama Naris Suwannasang yang berusia 60 tahun.
Dia menemukan beberapa kotoran besar, pucat, seperti batu yang hanyut ke darat, saat berjalan di pantai di provinsi selatan Nakhon, Si Thammarat, Thailand.
Kemudian Suwannasang membawa pulang balok-balok yang ditemukannya tersebut.
Setelah dirumah dia menunjukkan apa yang ditemukannya, pada keluarganya tersebut.
Baca juga: Tafsir Mimpi Makan Kotoran Manusia menurut Primbon Jawa, Pertanda Akan Dapat Rezeki yang Besar
Baca juga: Edhy Prabowo Gelar Kunjungan Kerja ke Hawaii Sebelum Ditangkap KPK, Temui Nelayan di AS
Yang mengejutkan seluruh keluarganya kaget, dan tak percaya bahwa yang dibawa oleh Suwannasang seperti ambergris.
Yaitu zat besar langka yang merupakan kotoran yang dimuntahkan oleh ikan paus sperma.
Moeldoko Jadi Ketum Demokrat Versi KLB Kontra AHY, SBY : Jauh dari Sikap Ksatria, Hanya Membuat Malu |
![]() |
---|
Ramalan Zodiak Hari Ini, Minggu 7 Maret 2021: Libra Waspada Musuh Dalam Selimut, 4 Zodiak Kesepian |
![]() |
---|
Gejala dan Ciri-ciri Awal Kanker Ovarium, Waspada Sebelum Terlambat |
![]() |
---|
Rebut Kaesang dari Felicia, Ibunda Semprot Nadya : Bukan Teman Makan Teman, Karyawan Makan Majikan ! |
![]() |
---|
Lihat Detik-detik Rina Gunawan Sakaratul Maut, Teddy Syach Ungkap Cerita Pilu Anak Sampai Alami Ini |
![]() |
---|