Polisi Tembak Polisi

Bantah Perselingkuhan, Pengacara Brigadir J Sebut Putri Candrawathi yang Naksir Berat

Pada saat pemeriksaan, Putri Candrawathi terindikasi menjawab bohong jika tidak memiliki hubungan asmara dengan Brigadir J.

Penulis: yudistirawanne | Editor: Soewidia Henaldi
Kolase Kompas TV
Dengan wajah geram, Ferdy Sambo mengatakan bahwa pertanyaan pada lie detector yang dilakukan terhadap Putri Candrawathi merupakan titipan penyidik. 

"Tadi kita tanyakan juga kepada ahli DNA. Terhadap obyek yang tidak diidentifikasi. Pertama, karena sarung tangan. Kedua, kalau obyek tersebut sudah berulang kali dipegang sama beberapa orang," ungkap Ronny.

Sementara di sidang terungkap jika saat memegang senjata HS itu, Ferdy Sambo menggunakan tangan kanannya. sementara tangan kiri digunakan untuk menahan.

"Kita kembalikan itu semua kepada majelis hakim yang menilainya," kata Ronny.(*)

(TribunMedan/KompasTV)

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved