Buron Kasus Vina Cirebon Ditangkap
Ungkap Keanehan Saksi Aep di Kasus Vina Cirebon, Sindir Susno Duadji: Jangan-jangan Main Dukun ?
Tidak hanya diragukan beberapa orang, kesaksian Aep dalam kasus Vina Cirebon rupanya juga diragukan eks Kabareskrim Mabes Polri.
|
Penulis: Naufal Fauzy | Editor: Naufal Fauzy
Kolase Youtube Deddy Corbuzier/TribunJabar
Susno Duadji sindir kesaksian Aep dalam kasus Vina Cirebon karena kurang masuk akal
"Udah jualan tapi gak tahu apa-apa," kata ibu pemilik warung.
Warung tersebut tutup pukul 00.00 WIB.
Pemilik warung justru tidak melihat adanya kejar-kejaran motor seperti yang digambarkan Aep.
"Tapi waktu itu jam 9 jam 10 gak ada orang. Gak ada orang lewat banyak gitu gak ada," kata pemilik warung.
Seorang warga, Fery bahkan sangat meragukan kesaksian Aep.
Menurutnya jarak pandang dari warung ke lokasi nongkrong sangatlah jauh.
Jarak antara warung dengan tempat nongkrong para pelaku sangat jauh.
"Darimana dia (Aep) bisa melihat Pegi dan temannya melempari korban," kata Fery.
Baca berita Tribunnews Bogor lainnya di Google News
Ikuti saluran Tribunnews Bogor di WhatsApp: https://whatsapp.com/channel/0029VaGzALAEAKWCW0r6wK2t
Berita Terkait: #Buron Kasus Vina Cirebon Ditangkap
| Tak Beri Kompensasi Meski Salah Tangkap Pegi Setiawan, Polda Jabar: Tidak Disebutkan Ganti Rugi |
|
|---|
| Cerita Polisi Rayakan Penangkapan Pegi Setiawan, Batal Makan-makan karena Kesal Kalah Debat |
|
|---|
| Wanti-wanti Pegi Setiawan untuk Aep Saksi Kasus Vina Cirebon, Pengakuan Soal Motor Ternyata Fitnah |
|
|---|
| Pantas Pegi Setiawan Teriak Rela Mati Depan Polda Jabar, Lawan Polisi Demi Nama Baik Keluarga |
|
|---|
| 'Kalau Gentle Temui Saya' Tantangan Terbuka Pegi Setiawan ke Aep, Kepalsuannya Harus Diusut Tuntas |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.