Travel
5 Rekomendasi Tempat Wisata di Bogor untuk Habiskan Libur Natal dan Tahun Baru, Seru buat Anak-anak!
Rekomendasi kali ini merupakan tempat wisata di Bogor yang wajib kamu kunjungi untuk merayakan libur Natal dan Tahun Baru bersama keluarga.
Penulis: tsaniyah faidah | Editor: Tsaniyah Faidah
Kamu juga tidak perlu khawatir akan tersesat, karena tempat wisata ini memiliki tracking yang sudah diberi petunjuk.
Bagi kamu yang ingin berkemah, pengelola membebaskan untuk membawa peralatan sendiri ataupun menyewa peralatan yang telah disediakan.
Jika kamu ingin berkemah di Bukit Si Kabayan, kamu harus melewati dan membeli tiket pintu gerbang Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS) terlebih dahulu sebesar Rp 30.000.
Untuk tiket camping dikenakan harga Rp25.000/orang (1 malam), dan biaya parkir kendaraan motor Rp10.000, serta mobil Rp20.000.
3. Nirvana Valley Resort
Nirvana Valley Resort berlokasi di Jalan Puncak Dua, Desa Warga Jaya Kecamatan Sukamakmur, Bogor Timur, Jawa Barat.
Tempat wisata ini menyediakan penginapan dengan beberapa pilihan akomodasi seperti Vila Segitiga dan Vila Jagung yang bernuansa eropa, Vila Kaca, Flying Camp, Roof Camp, serta Buble Glamping.
Kamu bisa menikmati pegunungan dan pemandangan alam dengan hawa sejuk karena tempat wisata ini berada di ketinggian 1200 mdpl.
Untuk kamu yang ingin sekadar berkunjung, bisa menikmati berbagai wahana dengan tiket masuk sebesar Rp 35.000.
Wahana yang bisa dinikmati di antaranya berenang di infinity pool, memasuki rabbit house, rumah domba, kids playground, trampolin.
Ada juga spot selfie, taman bunga, café danau, dan rumah pohon.
Biaya parkir kendaraan dikenakan Rp 10ribu untuk mobil dan Rp 5ribu untuk motor.
4. Dairyland Farm Theme Park Puncak
Lokasi tempat wisata ini berada di Jalan Raya Puncak Gadog, Cipayung Girang, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Di Dairyland Farm Theme Park Puncak kamu dapat melakukan beragam kegiatan mulai dari menikmati keindahan taman bertema peternakan dan negeri dongeng.
tempat wisata
Bogor
Natal dan Tahun Baru
Chevilly Resort
Bukit Si Kabayan
Nirvana Valley
Dairyland Farm Theme Park
Puncak
Royal Safari Garden
| Tempat Wisata di Bogor yang Cocok Untuk Liburan Keluarga, Masuk Rivera Bogor Cuma Rp 50 Ribuan |
|
|---|
| Desa Wisata Batulayang, Hidden Paradise di Puncak Bogor yang Gak Cuma Indah tapi Bikin Betah |
|
|---|
| Tempat Baru Buat Healing! Bukit Manik Indonesia Tawarkan View Super Aesthetic di Pamijahan Bogor |
|
|---|
| Ngadem Paling Estetik di Tempat Wisata Kebun Raya Bogor, Healing Sekaligus Belajar Alam |
|
|---|
| Nikmati Kesegaran Leuwi Areuy, Surga Tersembunyi di Sentul Bogor yang Belum Banyak Diketahui Orang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bogor/foto/bank/originals/5-Rekomendasi-Tempat-Wisata-di-Bogor-untuk-Habiskan-Libur-Natal-dan-Tahun-Baru.jpg)