Pengakuan Tersangka Penculikan Bilqis, Sudah Jual 9 Bayi dan 1 Anak, Melotot Disebut Penculik
Sempat melotot dan membantah menculik anak, tersangka penculikan Bilqis di Makassar ternyata bukan pertama kali beraksi.
Penulis: Vivi Febrianti | Editor: Vivi Febrianti
Ia berdalih bahwa ada orang yang ingin mengadopsi Bilqis.
Sambil memakai perhiasan emas di kalung dan lengannya, ia murka saat dituduh sebagai penculik.
"Gak ada kami mencuri anak Bang, Astaghfirullah, kami tidak mencuri anak bang," katanya sambil melotot kepada polisi.
Ia pun mengajak polisi untuk duduk, dan membuat pembenaran dari perbuatannya itu.
"Jadi orang yang ngasih anak sama kami itu, ada orang yang minta carikan anak untuk adopsi. Jadi kita ambil," dalihnya.
Meski begitu, ia akhirnya mengakui kesalahan dan meminta maaf.
"Kami minta maaf, kami minta ampun, kami tidak tahu bang. Kami mau ambil anak itu bang, kami mau ambil," ujarnya lagi.
Dijual hingga Rp 80 juta, Bilqis mengaku hanya diberi makan mi instan.
Hal itu diungkap sang ayah usai menanyakan pada Bilqis.
"Makan apa nak ? Dia bilang mi, cemilan, itu aja," kata sang ayah, Dimas.
Ikuti saluran Tribunnews Bogor di WhatsApp :
| Cerita Bilqis Diculik dan Dijual Rp 80 Juta, Disekap di Tempat Gelap: Cuma Dikasih Makan Mi Instan |
|
|---|
| Akal-akalan Pelaku yang Jual Bilqis ke Suku Anak Dalam Jambi, Melotot Ngotot Tidak Menculik |
|
|---|
| Sosok Penculik Bilqis Bocah 4 Tahun Asal Makassar, Ternyata Mantan Pegawai Pemerintah |
|
|---|
| Momen Haru Bilqis Kembali ke Pelukan Ayah Usai Seminggu Hilang, Pengakuan Sang Penculik Mengejutkan |
|
|---|
| Ucapan Dosen Muda ke Bripda Waldi Sebelum Dibunuh, Bermula saat Berduaan di Kamar Jam 3 Pagi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bogor/foto/bank/originals/Pengakuan-Tersangka-Penculikan-Bilqis-Sudah-Jual-9-Bayi-dan-1-Anak.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.