Info Tekno
6 Cara Menghentikan Penyadapan WhatsApp Sebelum Terlambat, Gampang Banget!
Simak tutorial lengkap mengatasi jika akun WhatsApp Anda terlanjur diretas Hacker jarak jauh. Cepat atasi penyadapan sebelum terlambat.
Selanjutnya, masuk menggunakan nomor WhatsApp yang telah diretas.
Pengguna akan diminta verifikasi akun dengan memasukkan kode OTP yang dikirimkan melalui SMS ke nomor tersebut.
Jika sebelumnya kode OTP itu telah digunakan oleh peretas, pengguna kemungkinan harus menunggu sekitar 12 jam untuk mendapatkan kode baru.
Setelah memasukkan kode OTP dan berhasil masuk, maka akun WhatsApp pun akan pulih kembali.
4. Aktifkan otentikasi dua faktor
Apabila Anda merasa belum mengaktifkan keamanan ganda dan masih bisa mengakses akun WhatsApp, maka segeralah untuk mengaktifkan otentikasi dua faktor berikut ini.
Cara mengaktifkan otentikasi dua faktor di WhatsApp:
- Buka "Setelan" pada aplikasi WhatsApp
- Ketuk "Akun" lalu pilih "Verifikasi dua langkah" lalu pilih "Aktifkan"
- Selanjutnya masukkan alamat e-mail yang bisa diakses, atau ketuk "Lewati" jika Anda tak ingin menambahkan alamat e-mail
- Sebaiknya, tambahkan alamat email untuk memungkinkan pengguna menyetel ulang verifikasi dua langkah, dan membantu melindungi akun
- Ketuk "Berikutnya" Konfirmasikan alamat email dan ketuk "Simpan" atau "Selesai"
5. Melaporkan ke alamat e-mail dukungan WhatsApp
Apabila dengan cara di atas belum berhasil, pengguna bisa melaporkan langsung masalah penyadapan akunmelalui e-mail ke alamat support@whatsapp.com, sebagaimana dihimpun KompasTekno, Senin (8/3/2022).
Pengguna bisa menyampaikan detail kronologi kejadian, termasuk kapan dan kemungkinan bagaimana akun diretas.
Setelah itu, tim WhatsApp bakal melakukan investigasi terkait laporan pengguna untuk mengidentifikasi pola peretasan.
Semakin cepat pengguna melapor maka proses pemulihan akun WhatsApp juga bakal berjalan dengan cepat.
Agar menghindari masalah akun WhatsApp dibajak, jangan lupa juga untuk mengaktifkan fitur Verifikasi Dua Langkah.
Fitur tersebut bakal memberikan pengamanan ekstra saat ada orang yang mencoba login menggunakan akun WhatsApp pengguna, dengan memasukkan pin tambahan yang berisi enam digit angka.
Fitur ini bisa diaktifkan di dalam opsi "Akun" pada menu pengaturan di aplikasi WhatsApp.
| Adu Spesifikasi Itel S23 vs Redmi Note 12, HP Sejutaan dengan RAM Besar, Pilih yang Mana? |
|
|---|
| Akun WhatsApp Disadap? Begini Cara Cepat Mengatasinya Sebelum Data Dicuri Hacker |
|
|---|
| Adu Spesifikasi HP Samsung Galaxy A55 vs Galaxy A35, Bodi Mirip Cuma Beda Sejuta, Pilih Mana? |
|
|---|
| WhatsApp Luncurkan 3 Fitur Baru: Sembunyikan Notifikasi, Deteksi Penyadapan, hingga Atur Foto Profil |
|
|---|
| 5 Rekomendasi HP dengan Layar Terbaik, Tampil Mewah dan Responsif Tanpa Bikin Dompet Menjerit |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bogor/foto/bank/originals/whatsapp-disadap-lewat-link-penipuan.jpg)